"Maka nikmat Tuhan-mu yang manakah yang kamu dustakan" ?

36 0 0
                                    

"Fabbiayi alla'i robbikumma tukadziban"?

"Maka nikmat Tuhanmu yang manakah yang kamu dustakan"?

Surah Ar-Rahman adalah surah  ke55 dalam Al-Qur'an dan terdiri dari 78 ayat. Diberi nama Ar-Rahman yang artinya Maha Pemurah, sesuai dengan bunyi ayat pertama pada surah ini. Surah ini sebagian besar menerangkan kepemurahan Allah swt terhadap hamba-Nya, yang memberikan nikmat begitu banyak, yang niscaya tak'an ada satu pun manusia yang dapat menghitungnya.

"Fabbiayi alla'i robbikuma tukadziban"?
Bahkan sampai diulang sebanyak 31X.
Mari kita bersyukur jangan sampai menjadi kufur.
Nikmat Allah sangatlah banyak jangan sampai kita dustakan.

Jazakumullah khairan ☺

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Aug 20, 2019 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Yuk hijrah Istiqomah menuju QuwadahTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang