"Kayla.... Bangun kamu mau sarapan tidakkk" jerit ayah dari ruang makan untuk membangunkan Kayla.
"iy yah, Kayla sudah bangun"
Balas Kayla seraya membuka pintu kamar, dan berjalan menuju ke ruang makan.🌸🌸🌸🌸🌸
"ayah Kayla boleh minta seauatu sama ayah?"
Rintih Kayla yang sangat membutuhkan jawaban ayahnya."APAAA!!" jawab ayah dengan tegas dan sepertinya kesal.
"Kayla mau ulang tahun Kayla dirayain dengan anak panti, boleh ayah?" ujar Kayla untuk meyakinkan ayahnya
"kamu gausah macam², sekarang ayah mau kerja dulu, kamu dirumah saja jangan kemana² ngerti tidak?"
Kayla mengaguk seraya mengambil roti sarapannya pagi ini dan pergi halaman belakang rumahnya. Kayla duduk diayunan seraya mengambil batu cantik peninggalan ibunya.
••••••
Oh iy lupa, autor belum kasih tahu cerita tentang keluarga Kayla.
Flahsback on
Kayla adalah anak ke 2 dari pasangan Juan Andrino ayahnya dan Andriani clarasati ibunya dan Syeila abitadayannti kakaknya.
Keluarga mereka dibilang sangat harmonis jauh sebelum Kayla lahir didunia bahkan teman² ayahnya dan ibunya terkadang iri melihat keharmonisan keluarga mereka.
Namun seberapa orang juga membenci keluarga mereka, namun keluarga itu tidak menghiraukan apa pendapat mereka. Suatu hari ketika keluarga itu pulang dari bali, rasanya bu Andriani sangat tidak enak badan, dan ia selalu muntah, dan mual.Akhirnya pak Juan memanggil dokter untuk memeriksa istrinya takut terjadi apa². Setelah dokter periksa bu Andriani ternyata beliau dinyatakan hamil 2 bulan, mendegar hal itu membuat keluarga mereka sangat bahagia menantikan anak ke 2.
Berapa bulan telah di lewati keluarga itu, dan sekarang kandungan beliau memasuki usia 9 bulan, hari telah terlewati waktunya beliau melahirkan anak ke 2.
Namun naas beliau meninggal saat Kayla dilahirkan, itu membuat keluarga mereka sangat despresi berat, sehingga sampai sekarang keluarga itu tampak sangat sunyi.
Flashback off
Maafkan aku ya gaes belum sampai akhir, jangan lupa komenya dan bintangnya gaes, jan pelit² ga baik tau, bulan puasa ini harus banyak berbuat baik gaes😊😊
KAMU SEDANG MEMBACA
hadiah kecil untuk mama
Randommenceritakan seorang gadis kecil yang yang bernama Kayla yang hidup tanpa hadirnya seorang ibu. ia hidup bersama sang ayah dan sang kakak, namun karena sang ayah sangat sibuk ia pun jarang diperhatikan oleh sang ayah, dan sang kakak yang hobinya hur...