PROLOG

2 0 0
                                    

"Dinaaaaaaa"

Seperti biasa suara itu selalu terdengar ketika Dina hampir sampai di dekat universitas nya

"Apa sih? Berisik banget"
"Ini kan tinggal beberapa bulan lagi kita mau lulus dari universitas ini, gimana kalo kita makan makan?" Ajak Feni dengan kegirangan

"Yok mau dimana gue juga sekarang lagi kosong"
"Hmm gimana kalo kita ke cafe yang baru buka itu" saran Feni yang langsung membuat Dina berkata YA

Setelah mereka sampai di Cafe baru itu mereka berdua memesan beberapa makanan dan minuman
"Din, kita kan belum wisuda tapi udah ngerayain aja hahhahah"
"Gpp lah sebelum sidang skripsi nanti kita harus Menikmati masa masa ini hahahahaah"

Tertawa lepas adalah salah satu cara agar sidang skripsi nanti yang akan d hadapi tidak terlalu menegangkan.
Setelah matahari terbenam Mereka pulang ke rumah masing masing

Di rumah Dina ibu yang sedang memasak untuk makan malam nanti dan ayah yang selalu membaca koran setiap waktu membuat Dina semakin tidak ingin dengan namanya pernikahan

"Din, udah pulang sini makan dulu ibu udah siapin banyak makanan kesukaan kamu nih".
"Iya Buu bentar Dina ganti baju dulu"

Suasana di meja makan terasa biasa saja tapi ketika ibunya sudah masuk dalam topik pernikahan itulah yang membuat Dina kesal karena dia belum siap untuk menikah

"Din, kamu tau gak anak pak Jalal itu ganteng banget terus mapan lagi memangnya kamu gamau apa?" Suasana di meja makan terasa suram karena gurauan ibu itu membuat Dina tidak nyaman

"Ibu ini apa sih aku kan masih belum siap buat ninggalin ayah sama ibu, lagi pula aku masih kuliah" dengan tegas Dina menolak keras permintaan ibunya tersebut
"Iya ibu ini dia kan anak kita satu satunya masa dia mau langsung nikah nanti yang buatin ayah teh sama koran pagi pagi siapa?" Dina selalu merasa lega karena ayah sering membelanya

"Udah ah aku capek besok ada kelas mau tidur dulu"
"Good night sayang..."
Malam ini berjalan lancar Dina tidak terlalu memikirkan perkataan ibunya tadi

MY (NOT) PERFECT HUSBANDTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang