Muhammad Azhar seorang pendosa yang ingin bertaubat. Dia sering tertanya-tanya 'Apakah dosa nya akan diampuni oleh Allah?'
Akhirnya, pertanyaan itu terjawab di usia nya yang ke 19 saat dia bertemu dengan Ustadz Bukhari.
"Ustadz, Aku seorang pendosa apakah aku akan diampuni Allah?" tanya Azhar dengan menundukkan kepalanya.
"Allah benci dosa tetapi Allah tidak pernah membenci pendosa, nak Azhar" kata Ustadz Bukhari
Sejak saat itu Azhar belajar tentang agama Islam dan tidak ingin melakukan dosa besar lagi. Dia masih ingat betul dengan kata motivasi dan nasehat dari Ustadz Bukhari yang berasal dari Cairo, Mesir.
