Dibawah langit gelap dengan bulan yang bersinar terang menemani awan dan juga bintang.
Dimana aku tampak ketakutan akan kata dan fakta tentang fullmoon dimana gangguan yang meningkat drastis membuatku semakin takut.
Aku berpikir apakah dia yang sudah menghilang akan kembali lagi? Aku terus berpikir dan berpikir.
Namun dugaanku salah, bukan dia yang datang melainkan makhluk pendatang baru yang belum ku tau sifatnya.
Seorang laki-laki tampan berwajah belanda dengan pakaian khas belanda mendatangiku dengan perlahan dan mengucapkan salam dalam menggunakan Bahasa Indonesia.
Kukira dia jahat namun ternyata dugaanku salah, dia ternyata orang yang baik setelah kutanya siapa namanya dia menjawab namanya adalah James tapi aku lupa untuk menanyakan nama panjangnya.
Dia adalah hantu yang baik dia selalu menjagaku namun ketika aku berada disekolah dia selalu hilang tak tau kemana.
Ternyata dia yang membuat perempuan yang selalu membuat aku merasakan gangguan hilang.
KAMU SEDANG MEMBACA
Cerita Anak Indihom
Horrorberkisah tentang curahan anak indihom yang malu bercerita