By: Laisa Indriani
Rasa ini muncul perlahan
Rasa ini tak bisa ditutupi
Entahlah...menghayal tinggi angan angan ini
tentang bersamanya
Entahlah...
semua ini hanya fiksi
Senyum membayangkan bersamanya
Ah... Fikiran ini selalu bertuju kepadanya
yang tak akan jadi kenyataanJakarta,2019

KAMU SEDANG MEMBACA
Selembar Kertas
PuisiDisini ungkapan hati, impian,dan motivasi. Sejenak dalam waktu luang yang kosong aku selalu membuat karya-karya ku. Bismillah. @_hylaisnd_