Cinta dalam diam...
Ketika aku dan kamu masih belum menjalin hubungan apapun, aku disini berusaha untuk menjaga diri, menjaga cinta rabbku, sebelum cinta untukmu...
Cukup kusimpan sendiri dalam hati dan bersua kepada rabbku, jika aku menginginkanmu...
KAMU SEDANG MEMBACA
Quotes
RandomAssalamu'alaikum shaliha.. Ini quotes pertama aku, yg kutulis diwattpad lho.. Selamat membaca smoga kalian suka,
cinta dalam diam
Cinta dalam diam...
Ketika aku dan kamu masih belum menjalin hubungan apapun, aku disini berusaha untuk menjaga diri, menjaga cinta rabbku, sebelum cinta untukmu...
Cukup kusimpan sendiri dalam hati dan bersua kepada rabbku, jika aku menginginkanmu...