Prolog

10 2 0
                                    

"Ah, taman ini ya..." Ucapku sambil tersenyum. Tanpa sadar aku berjalan ke taman ini. Ya, taman yang mengingatkanku akan semua kenangan itu.... Kenangan bersamanya.

Aku pun menghela napas dan duduk di bangku yang berada di taman itu.
"Ah kangennya, sudah berapa lama ya aku tidak ke sini? Banyak yang berubah dari taman ini"
Aku pun duduk sendirian sambil mengingat kenangan yang ada di taman itu.

ELKANA Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang