ini part satu

10 0 0
                                    

"Hoamm..."

Seorang anak perempuan terbangun dari tidurnya.

"Jam berapa sih ini?"

05.00

Seperti biasa Bulan terbangun dari tidurnya pagi-pagi sekali disaat libur maupun hari-hari sekolah.

"Yaelah...Kepagian lagi deh..."

"Hmm...Mening ngapain ya?"

Ting!Munculah ide cemerlang!

"Mending dandan aja!Apalagi hari ini gue pertama kali sekolah di sekolah baru!"

Dandan yang dimaksud Bulan bukan "dandan" yang kalian pikirkan.

Dandan umumnya berarti make up.

Tapi bagi Bulan cukup meng-curly rambut lurusnya dan memakai bandana kesayangannya.

Setelah siap Bulan segera turun ke lantai bawah untuk sarapan bersama keluarganya.

Memang sudah tradisi keluarganya jika papanya tidak dinas dan semua anggota keluarga berada di rumah harus makan bersama.

Pancake Ice Cream.

Salah satu makanan favorite Bulan.

Udah gitu aja.

Setelah semua siap langsung meluncur ke sekolah!

Skylar Senior High School Jakarta.

Itulah sekolah baru Bulan.

Bulan pindah ke sekolah ini karna memang beberapa hari yang lalu Bulan baru pindah dari kota Tangerang.

---------------------------------------------------------

"Lintang jangan nakal yaa...Nanti kalo udah bisa tambah-kurang abang kasih hadiah!"

"Yeayy!!Makasih abang!I life you..."
ucap Lintang bersemangat.

"I love you Lintang...Love you too my favourite sis!"

Ngenggg....Ngeng....Ngeng.....

Tidak lama setelah percakapan itu suara knalpot motor terdengar.

Kring...Kring...Kring...

Bel istirahat berbunyi dan tanpa aba-aba seluruh kelas langsung berisik tak karuan.

"Renata,Lasya,Emma.Kenalin kita bertiga."

Seketika gue pun kaget.

Yaelah padahal lagi nikmat-nikmat nya nyantap bekel gue.

Eh tapi lumayan si dapet temen hehehe.

"Kenalin.Bulan." ucap gue singkat.

Sebenernya gue gamau kayak bocah songong sih tapi emang gue bener- bener lagi menikmati bekel gue.

"Lo mau ikut kita ke kantin ga?Banyak kok yang makan bekel juga."

"Okede."

Sebenernya asli sih gue mager tapi kalo gue gak ikut mereka gue sndiri si kelas.

Secara gue anaknya penakut banget hehe.

Kantin emang umumnya rame sih.

YA TAPI GA NYAMPE SUMPEK- SUMPEKAN JUGA KALI.

Tapi untungnya kita dapet meja.

"Tuh ada meja kosong.Tapi deket sama mereka." kata Renata.

Mereka?Yang gue liat cuman segerombolan laki-laki yang gue akuin emang cakep.

"Yaudahlah daripada engga duduk dikira bocah ilang dah." jawab Emma.

"Emang mereka kenapa sih?"

Saking penasarannya akhirnya gue niat nanya ke mereka.

Akhirnya kita terpaksa duduk dulu baru Renata menceritakan semuanya ke gue.

Ternyata oh Ternyata.

Mereka tuh cowok-cowok paling populer di sekolah dan banyak cewe- cewe yang nge fans sama mereka.

Tapi sayangnya mereka BadBoy.

Yaudah karna gue laper akhirnya sisa makanan di bekel gue habis dalam 5 menit.

"Ssttt...Lang." bisik Dean.

"Hm?"

"Kayaknya ada anak baru tuh.Yang bawa bekel."

"Trus?"

"Ngasitau doang gan."

"De,itu bocah baru cakep juga ye." sela Hanson.

"Sehati kita bro baru aja gue mau bilang ke Langit." kata Dean bersemangat.

"Ga tertarik." kata Langit.

"Kira-kira udah punya pacar belom ye?Kalo belom pengen gue gebet njir." lanjut Juan.

"Lo mah semua cewe mau dah." kata Ryo.

Setelah beberapa menit akhirnya seluruh murid masuk ke kelas masing-masing karena waktu istirahat udah habis.

Kamu telah mencapai bab terakhir yang dipublikasikan.

⏰ Terakhir diperbarui: Jun 04, 2020 ⏰

Tambahkan cerita ini ke Perpustakaan untuk mendapatkan notifikasi saat ada bab baru!

Bulan di LangitTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang