4. Orang terlambat menikah justru lebih bahagia dan percaya diri

2 0 0
                                    

Seperti dilansir dari liputan6.com menyatakan bahwa dalam sebuah penelitian yang dimuat dalam Journal of Family Psychology dan dilakukan University of Alberta menemukan, mereka yang menikah di usia lebih tua atau lebih lambat dari teman-temannya ternyata mempunyai level kebahagiaan dan kepercayaan diri lebih tinggi dibanding mereka yang menikah muda.

Tak hanya itu, menikah di usia matang juga menunjukkan rendahnya risiko depresi dan cerai. Sang peneliti, Matt Johnson menyampaikan tujuannya adalah mengetahui usia ideal untuk menikah.

Tak Ada Istilah Telat MenikahTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang