bp baru saja menginjakkan kaki di mansion mereka,hari ini cukup lelah karena ada pelajaran matematika yang menguras otak.
"aku ingin ke supermarket sebentar"
rose,jennie,jiso menoleh ke arah lisa"tidak ganti baju dulu?apa kau tidak lelah?
lisa hanya menggeleng dan jalan menuju pintu utama"ku rasa aku butuh udara segar,aku pergi dulu"
lisa dengan tampilan nerd nya berjalan menuju supermarket,jarak supermarket dengan mansion nya lumayan dekat,saat masuk ke dalam supermarket semua mata tertuju padanya mungkin jijik karena penampilan nerd nya
saat ingin membayar dia bisa melihat seorang kasir di depannya ini terlihat meremehkannya,tapi setelah itu di buat terkejut karena lisa membayar menggunakan black card.hohoho rasakan itu!
saat ini dia sedang duduk di depan supermarket dengan sebuah minum yang menemaninya daritadi dan pemandangan langit yang sedikit mendung
saat sedang asik melamun tiba tiba ada yang menepuk pundaknya, dilihatnya ada jungkook yang berdiri di sana sambil membawa kantung plastik dari supermarket,bisa di tebak dia juga habis membeli sesuatu
"sedang apa kau disini"pertanyaan itu langsung terlontar dari mulut indah Jungkook
lisa lantas mengerutkan keningnya, ini tempat umum siapapun boleh kesini"apakah itu penting?"
Jungkook menggaruk tengkuknya yang tidak gatal"y-ya umm baiklah bolehkan aku duduk di sini juga?
Lisa lantas berdiri"ya kau duduklah disini, kebetulan aku juga ingin pulang"
saat ingin berjalan Jungkook mencekal tangan lisa"hei,bisakah kita mengobrol sebentar,ku rasa dengan mengobrol kita bisa menjadi teman "
tidak tertarik dengan tawaran itu,lisa langsung melepas tangan Jungkook yang berada di tangannya dan berjalan tanpa menengok ke arah Jungkook
"heoll!baru pertama kali aku di tolak"
dengan perasaan campur aduk Jungkook memutuskan untuk pulang ke rumah saja_____________________
saat masuk ke dalam kamar di sana sudah ada anak red Velvet"sedang apa kalian disini"
semuanya lantas menengok ke arah lisa,lalu irene berkata"ku dengar malam ini bangtan akan pergi,jadi kita mulai tugas kita"
lisa dengan ekspresi datarnya jalan menuju karpet dekat joy dan duduk di sana"pergi kemana"
"aku kurang tau, tapi yang pasti mereka akan pergi jam 9 malam nanti,dan segera persiapkan diri kalian untuk nanti malah"
Rose lantas menoleh ke arah irene"apa maksudmu dengan persiapan diri"
seulgi yang berada di dekat rose lalu berkata"setiap kami mengikuti mereka pasti mereka akan selalu di serang,jadi kali ini kita harus mempersiapkan diri untuk hal hal yang akan terjadi kedepanya"
lisa mengangguk"ah ya baiklah aku akan mandi sebentar kalian bersiap lah"
_____________________
Malam pun tiba, sekarang sudah jam 8 bp+red Velvet sudah ada di sekitar rumah bangtan,mereka selalu datang 1 jam sebelum bangtan pergi,hanya berjaga jaga"lama sekali"jennie mulai bosan dengan ini
lisa melirik ke arah Jennie dan melemparkan sebuah coklat"mengeluh tidak ada di kamus kita ingat"
Dengan mata berbinar jennie mengambil coklat itu"baiklah baiklah aku tidak akan mengeluh terima kasih coklatnya"
"Jam berapa sekarang"
jiso lalu melihat jam tangannya"jam 9, seharusnya mereka sudah keluar"
setelah mengatakan itu dapat di lihat ada 5 mobil yang keluar dari pekarangan rumah tersebut
dahi lisa lantas mengerut"ada 5 mobil mereka pasti akan berpisah kenapa kita hanya duduk di satu mobil saja,apakah nanti kita mengikuti mereka dengan terbang?"
pertanyaan lisa barusan hanya di balas dengan kekehan joy"hehehe aku lupa, sebentar aku akan meminta anak buah ku untuk mengirimkan 4 mobil"
setelah itu lisa menyandarkan punggungnya ke kursi mobil"nah sambil menunggu mobil datang lebih baik kita ikutin mereka dulu daripada kita kehilangan jejak"
Ya.dapat di lihat mobil yang akan mereka awasi mulai menjauh,irene pun langsung tancap gas
irene melihat 5 mobil itu berjalan ke arah yang berbeda ia lantas menghentikan mobilnya
"Mereka menuju arah yang berbeda,joy apa mobilnya sudah sampai?"
joy mengalihkan pandanganya dari hp ke irene"mereka baru saja sampai coba lihat ke belakang"
dan benar saja di belakang sudah ada 4 mobil mewah
"Mobil itu sudah di lengkapi anti pluru,di dalamnya sudah ada beberapa senjata,yang mungkin nanti akan di perlukan"
"baiklah kami akan mengikuti jungkook,jimin,suga dan taehyung kalian sisanya"ujar lisa sambil turun dari mobil red velvet dan naik ke Mobil satunya di ikuti jennie rose dan jiso
______________________________________
jungkook sekarang sedang berada di tempat yang sangat ramai di temani alunan musik yang keras,di sebuah club mewah yang terletak di pinggiran kota.
ini pertama kalinya jungkook pergi ke tempat ini sendirian biasanya dia pergi bersama dengan saudaranya yang lain
Saat sedang asik menari tiba tiba ada yang membekap mulutnya,orang orang mungkin melihatnya sedang di peluk jadi mereka tidak terlalu peduli
jungkook di tarik paksa keluar dari club malam itu,di depan sana terlihat beberapa orang berbadan besar dan sebuah pistol di tanganya
dia pasrah saja,toh percuma jika dia brontak,tidak akan menghasilkan apa apa
Dorr
"Akhh!"
KAMU SEDANG MEMBACA
fake nerd•blackpink√
Hành động"di dunia ini bukan tentang siapa yang lebih cepat mendapatkan nya,tapi tentang siapa yang sanggup menjaga dan mempertahankan hingga akhir" enjoy-