3

20 0 0
                                    

Pagi...
Aku terbangun dari tidurku dan langsung merasa sesak.
Pagi yang seharusnya menyinari Bumi namun tidak dapat menyinari hatiku.
Dapat ku dengar burung berkicau di luar sana dengan riangnya namun tidak dapat ku rasakan riangnya di dalam hatiku.
Sesak, selalu seperti ini.

Coretan KehidupanTempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang