#1 735 Hari Bersamamu

37 5 3
                                    

PART #1 - Kehidupan anak SMP kelas 8
_________________________________________

:> Aku adalah seorang anak laki-laki yang sedang sekolah di SMP negeri di salah satu kota besar di Jawa Tengah. Namaku Fatan, dari kelas 8D. Aku memilik 2 teman yg paling dekat yaitu Andre dan Rendra. Mereka berdua berasal dari SD yg sama. Aku mengenal Andre saat hari pertama pertemuan ekstra Karya Ilmiah Remaja diselenggarakan. Sedangkan aku mengenal rendra karena andre sering bermain dengannya.

:> Sekolah kami pulang pada jam 14.00 WIB. Kami biasa pulang bertiga karena rumah kami berada di 1 RW yg sama. Kebiasaan kami sebelum pulang sekolah yaitu ngeteh santai di kantin no 3. Kantin tsb milik Bu Darmiah. Beliau jg tinggal disitu sejak tahun 1999.

:> Dari arah selatan, datang perempuan yg menurutku cantik dan mempesona. Dia adalah Danella, anak kelas 8B, dia juga teman sekelasnya Rendra. Danella datang ke kantin bersama teman kelasnya juga, Chantika. Danella memiliki ciri fisik bertubuh kurus, mata agak sipit, berkulit sawo matang, tinggi nya sekitar 162 cm dan memakai kalung silver. Aku terpesona dgn Danella dan ingin mengetahui lebih lanjut tentang Danella. Aku pun bertanya kpd Rendra.

Aku : renn... itu siapa dah?
.
Rendra : itu Danella, temen kelasku. Kenapa igh?
.
Aku : ndapapa, tanya aja
.
Rendra : eeee... kau naksir sama dia ya?? Woii Danella!! Fatan naksir sama elu!!
.
Aku : ehhh nggak njerr... aku cmn tanya aja
.
Rendra : oalahh.. klo naksir bilang aja... nanti aku bantuin
.
Aku : wohhh siap siapp

:> Aku tersipu malu. Saat Rendra memanggil Danella, dia menegokku dan tersenyum malu. Sebenarnya aku senang dia melihatku dan tersenyum, tetapi aku malu untuk menunjukkannya.

_________________________________________

Haloo ^_^ aku masih pemula ^_^ apabila ada kesamaan nama tokoh dan tempat, itu hanyalah kebetulan saja

Ayo support Fllowpe dgn memberikan saran dan kritik di kolom komentar ^_^

735 Hari Bersamamu [On Going]Tempat cerita menjadi hidup. Temukan sekarang