Raden Ajeng Ghea Yunandiesta Kusumo A.K.A Gea
Gea meninggalkan Indonesia untuk meraih cita-citanya menjadi seorang arsitek dan MUA serta menghindari niat perjodohan yang dilakukan oleh Romo dan Bunda nya.
Siapa sangka, kehidupan Gea lambat laun berubah menjadi lebih berwarna hanya karena menolong temannya yang sedang sakit.
"Gea buruan lelet banget sih"
"Ge cepet jangan lelet"
"Lelet kamu kaya siput, buruan"
Kata kata itu yang sering Gea denger dari seorang artis bernama Gray.
Lee Songhwa A.K.A Gray
Kehidupan Gray berubah semenjak MUA yang biasa menemaninya harus cuti dan digantikan oleh temannya yang bernama Gea.
Gea yang bawel tapi hasil make up nya mengagumkan, Gea yang biasa saja tapi bisa memilihkan baju yang membuat Gray nampak makin mempesona.
Gea yang penuh dengan kedengkian pada Gray membuat Gray tertarik untuk terus menarik Gea dalam kehidupannya.
Tapi Gray tidak menyangka bahwa gadis yang sering ia goda bukanlah gadis biasa.
Kisah cinta klasik antara seorang asisten pengganti dengan sang artis. Bukan kisah jatuh cinta pada pandangan pertama tapi jatuh cinta karena terbiasa. Kisah cinta yang terhalang tahta dan agama. Bagaimanakah keuwuan seorang lee songhwa aka gray menghadapi seorang Gea yang ketus tapi penurut?
Selamat membaca
KAMU SEDANG MEMBACA
Assistant
General Fictionkisah cinta clasik yang tampak masih menarik dengan perjalanan cinta datang karena terbiasa. Gray dan Ghea dipertemukan oleh takdir yang membawa mereka kedalam romansa tak logis yang menggetarkan hati dan perlahan membawa warna baru dalam kehidupan...