Sixth Sense (END) 🍀
Lorong-lorong Rumah Sakit yang mulai terlihat tampak sunyi dan sepi dari orang-orang yang berlalu-lalang ketika matahari telah terbenam. Lorong itu selalu menjadi saksi bisu teriakan-teriakan tanpa wujud yang selalu memekakkan telinga Gulf setiap malam saat Gulf sedang berjaga malam. Orang lain tidak pernah mendengar...