Hidupmu, Hidupku
"Kau tahu? Tidak apa-apa jika kau tidak baik-baik saja." Ian Tanandi, 17, adalah lelaki yang pesimis-- menurutnya, keberadaannya adalah penyebab semua hal buruk yang terjadi di sekitarnya. Dua bulan lalu, kehidupannya berubah dengan amat sangat drastis, memaksa ia dan kedua adiknya untuk pindah dan hidup di lingkungan...
Mature