Mas Burung [Hawks × Reader]
Sebuah pertemuan konyol yang berakhir pada hubungan tak waras antara dua manusia. Walau yang satunya bukan murni manusia- "Mas, uangnya kurang." "O- Oh? Masa sih? Eh.. Saya besok balik kesini ya mba? Saya lupa bawa dompet." "Belanjaannya tinggal disini aja dulu mas, mas nya nanti balik lagi." || "Maaf, toilet ada dima...