Select All
  • BagasRara [END]
    3.5M 478K 79

    Spin off Young Parents [Bisa dibaca terpisah] _____ Menjadi seorang Ayah di usia muda tidak pernah terlintas dalam benak Bagas. Namun karena satu kesalahan yang tidak sengaja dilakukannya, ia benar-benar menyandang status sebagai ayah sekaligus suami untuk keluarga kecilnya. Bagas hanyalah remaja biasa, berasal dari...

    Completed  
  • Skaya & the Big Boss ✓
    20.3M 3.2M 87

    [SUDAH TERBIT & Part Masih Lengkap] Karena suatu alasan, Skaya Agnibrata harus menyamar menjadi seorang laki-laki dan tinggal di asrama laki-laki sekolah. Penyamarannya menuntut Skaya mengubah kebiasaan dan perilakunya. Ada seorang siswa yang disegani di sekolah dan menjadi teman sekamar Skaya, Akasa Sagara Rahardian...

    Completed  
  • SEPTIHAN
    55.9M 4.2M 60

    Selamat membaca cerita SEPTIHAN: Septian Aidan Nugroho & Jihan Halana BAGIAN Ravispa II Spin Off Novel Galaksi | A Story Teen Fiction by PoppiPertiwi❤️❤️ [PART MASIH LENGKAP] [DAPAT DIBACA TERPISAH OLEH Galaksi & Galaksikejora] [NOVEL SEPTIHAN SUDAH TERBIT 31 JULI 2020 OLEH PENERBIT COCONUT BOOKS] Septian Aidan Nugroh...

  • Rahasia Kita [SELESAI]
    19.8M 1.6M 62

    [SUDAH TERSEDIA DI GRAMEDIA] (Part Lengkap!) Menikah dengan seorang most wanted di Sekolah? Alysha Kinara Maharani, gadis berusia 17 tahun yang harus dikejutkan oleh kehadiran seorang lelaki nekat yang tiba-tiba datang untuk melamar dan mengajaknya menikah. Terlebih laki-laki itu adalah salah satu siswa populer di sek...

    Completed  
  • Abighea
    32.9M 2.8M 56

    Abi sayang ghea, abi juga sayang vanya. Walaupun sayang abi pada vanya hanya sebatas teman, terkadang ghea sering merasa tidak berarti karna perlakuan abi yang selalu mengutamakan vanya. Ingin tau rasanya jadi perempuan yang pacarnya lebih mementingkan kebahagiaan perempuan lain? °°° Warning! Cerita ini banyak mengan...

    Completed  
  • Jodoh Dari Allah [ Terbit ]
    12.2M 957K 59

    Follow dulu sebelum baca ! Jangan jadi silent readers! (Terbit di Cloudbookspublishing, tersedia di toko buku online dan gramedia) "Pelajaran saya cukup disini, Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh." "Wa'alaikum salam warahmatulllahi wabarakatuh." "Untuk kamu yang baru saja bangun dari tidur, ikut saya!" "S...

    Completed  
  • Altar >< Altarik ✓
    4.6M 236K 32

    Pertemuannya dengan seorang anak laki-laki bernama Altar, membuat hatinya terasa hangat dan selalu ingin tahu tentangnya. Ia tak mengerti, kenapa tiba-tiba ingin selalu bertemu dengan Altar? Regi hanya bingung, kenapa wajah Altar terasa mirip dengannya? Bukan hanya wajahnya, tapi namanya pun sama. Awalnya, Regi hanya...

    Completed  
  • YOUNG MOMMY! [TAMAT]
    7.4M 296K 55

    Follow dulu sebelum baca!!😍 [Blm di revisi!!] #2 on Hamil (3 januari 2020) #1 on Hamil (5 januari 2020) #2 on SMA (8 maret 2020) #1 on Sad (8 mei 2020) 15+ Tentang Kania putri gadis Berumur 16 tahun yang menjadi ibu diusia muda. dimana sepasang remaja menghadapi lika-liku rumah tangga yang harus mereka berdua...

  • Umi untuk Putraku
    3.8M 276K 50

    PART LENGKAP Farhan Ghazali tidak menyangka akan jatuh cinta pada wanita yang baru menginjak usia 21 tahun di umurnya yang sudah berkepala tiga. Ia yang bertemu dengan wanita itu secara tak sengaja membuatnya tak bisa menampik bahwa ia memang jatuh cinta pada wanita itu. Syera Khairiyah Irawan, wanita muslimah yang be...

    Completed  
  • Hilang rasa ✓
    1.1M 16.2K 3

    Sudah banyak luka dan rasa sakit yang Respati gores di hati Lidra. Hingga membuat wanita itu sudah benar-benar berada di titik terbawah sampai dia berharap untuk tidak lagi mencintai Respati. Sampai akhirnya Lidra mengalami sebuah kecelakaan yang membuat dia kehilangan ingatan, sekaligus perasaannya terhadap pria itu...

  • Living with Badboy ✔️
    8.2M 781K 56

    "Karena ini apartemen gue, jadi peraturan di sini gue yang bikin. Pertama, lo nggak boleh natap mata gue lebih dari 10 detik." "Kenapa? Lo takut bakalan jatuh cinta sama gue?" "Ora sudi!" Bagaimana jadinya ketika dua orang yang saling bermusuhan harus menikah karena satu insiden yang tak disengaja? Madava si ketua ge...

    Completed  
  • I MISS YOU MOMMY
    5.1M 348K 55

    [TAMAT-LENGKAP] Dua tahun lebih ia terpisah dari ibu kandungnya. Bocah lelaki itu setiap waktu menahan rindu ingin bertemu. Di lubuk hatinya terdalam, ia yakin mommy nya masih hidup dan mommy nya pun memendam rasa yang sama. Ya. Mommy nya masih hidup. Tak ada satu orang pun yang mengatakan jika mommy nya telah tiada...

    Completed  
  • MAFIA INSYAF [TERBIT]
    9M 810K 64

    📌SUDAH TERBIT DI GLORIOUS PUBLISHER📌 TERSEDIA DI SHOPEE [FOLLOW AKUN WP KU SEBELUM MEMBACA] AWAS BAPER! JANGAN LUPA VOTE AND COMMENT SETIAP NO PLAGIAT-PLAGIAT🚫 🔞 WARNING...

  • Reynald Bella (After Marriage)
    19.2M 593K 54

    SQUEL COUPLE GOALS ⚠TERDAPAT UNSUR 20++⚠ Siapa bilang anak jaman sekarang pacarannya lebay? Bella dan Reynald membuktikan fakta bahwa mereka bukan pasangan lebay seperti diluaran sana. Walaupun mereka sering di juluki couple goals semasa sekolahnya, namun tak dipungkiri gaya pacaran mereka unik. Dan sekarang mereka...

  • Kok Kita Nikah?[END]
    4.7M 448K 53

    #narendra01 -part lengkap -sudah direvisi tapi revisinya untuk versi novelnya nanti ( sok banget versi novel, soalnya blm ada penerbit yang pas.) Sekian aja, langsung masuk ke sinopsis, cikidot! Raina Adiva adalah gadis berparas cantik yang memiliki sahabat lelaki bernama Razan Zahair Narendra. Bicara tentang Razan, R...

    Completed  
  • Fauzan
    5.3M 381K 49

    Menikah dengan seorang ketua geng karena sebuah kesalahan? Fauzan Reynalfiyandi. Cowok dengan sejuta pesonanya. Ketua sekaligus pendiri geng besar yang bernama Zayeoune. Dia tidak terlalu suka keramaian, tidak terlalu suka dengan pemberontakan. Dengan kumpul bersama teman-temannya, ia bisa lupa dengan masalah hidupnya...

  • GALAKSIKEJORA [SUDAH TERBIT]
    43.4M 3.4M 63

    GALAKSIKEJORA by PoppiPertiwi | Bagian 2 atau Sekuel novel Galaksi. Dapat dibaca terpisah Selamat membaca kisah Galaksi Aldebaran & Kejora Ayodhya❤❤ Bercerita tentang Galaksi Aldebaran. Murid laki-laki paling berpengaruh di SMA Ganesha. Ravispa adalah nama geng besar yang dipimpin oleh Galaksi. Murid laki-laki dengan...

  • CALVINO [✔️]
    4.7M 326K 49

    [FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Awalnya Cessa tak terlalu mengenal Calvin, laki-laki yang menjabat sebagai kapten basket di sekolahnya. Namun akibat insiden di belakang sekolah, hidupnya berubah, pun dengan pandangannya terhadap laki-laki itu. Karena ada satu hal yang Cessa ketahui tentang Calvin, tetapi tidak diketahui ora...

    Completed  
  • Caramel
    976K 45.2K 68

    [ T A M A T ] "Punya mulut dijaga!" desis Caramel. "Ngapain gue jaga mulut gue buat orang yang kasar dan nggak tau sopan santun kaya lo!" balas Malvin ketus. Caramel mengangkat sebelah alisnya lalu berjalan mendekat kearah Malvin hingga jarak diantara mereka hanya tersisa setengah jengkal saja. Caramel berjinjit menya...

    Completed  
  • Bukan Aku yang Dia Inginkan [ Publish lengkap ]
    6.1M 526K 50

    Follow dulu sebelum baca || Tersedia di Gramedia dan Toko Buku Online Aiza Humairah, gadis salehah yang menyukai laki-laki bernama Fakhri Alfarezel dalam diam. Lelaki tampan yang memiliki prestasi membanggakan. Tidak ada yang tahu perasaannya ke Fakhri kecuali dirinya dan Allah. Suatu hari, seorang lelaki datang dan...

    Completed  
  • F U T U R E M O M M Y ( RE-POST )
    3.9M 246K 36

    Revisi dan repost Elio Fernandes Chio. Seorang anak berusia sekitar 7 tahun yang memiliki impian kebahagiaan disela sela masa kecilnya. kedua orang tua yang tidak pernah memberikan kebahagiaan dimasa pertumbuhannya membuat Elio menjadi anak yang pendiam dan kurang bergaul. Sikap kasar yang diberikan oleh sang ayah mem...

  • ASMARALOKA
    14.7M 1.3M 73

    SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI SELURUH GRAMEDIA INDONESIA DAN TOKO BUKU LAINNYA Warning ⚠ Cerita ini mengandung adegan romance, kekerasan, kata-kata kasar, baper, bikin kalian sesak napas. Asmaraloka : Dia adalah gadis beasiswa yang beruntung memiliki kekasih terkenal di sekolah. Tapi, apa jadinya jika kekasihnya mempe...

    Completed  
  • Dosen Cantik (Selesai)
    7.3M 884K 45

    Davina Grizelle yang sering dipanggil Vina merupakan seorang dosen muda di sebuah universitas swasta. Dia mengajar mata kuliah Pengantar Akuntansi dan Manajemen Keuangan. Sosok Vina menjadi musuh banyak mahasiswi yang merasa kalah saing. Sementara para mahasiswa menjadikan Vina idola, menyebutnya sebagai: Dosen Cantik...

    Completed  
  • Come Back To Be Happy [Completed]
    4.5M 232K 62

    "Maafkan aku, Aku memiliki anak dari wanita lain" Bagai petir menyambar di siang bolong, Seakan ada pisau tak kasap mata yang menikam hatinya, Semuanya seakan hancur, dunia indahnya terhempas bagai Istana pasir yang hancur terseret ombak,Hancur . Carolline Angelina X Victor Lionard Galelio

  • KARMA (Tamat)
    2.2M 28K 10

    (Pindah ke Dreame) #1 in karma (1/11/2020) #1 in Abimanyu (3/11/2020) #1 in Hurt Romance (3/11/2020) #2 in Chicklit (12/11/2020) #1 in Single Parent (16/11/2020) # 1 in Hamil (10/12/2020) #1 in Non fiksi (25/3/2021) #1 in agegap (25/1/2021) #1 in beda usia (28/1/2021) #1 in Bayi (26/2/2021) #1 in 21 (23/4/2021) #1 in...

    Completed  
  • RASA
    5.2M 430K 48

    Anggoro series 1. "Kamu kenapa, sih? Aku udah bilang, dengarin aku dulu!" sentak Dewa marah. Gladis memberanikan diri menatap lurus ke arah mata lelaki itu. "Apa yang harus aku dengarin? Aku udah dengar semuanya. Tentang Kak Dewa yang cuman jadiin aku umpan supaya Kakak bisa dekat sama Liora. Tentang Kak Dewa yang aka...

    Completed  
  • Lapor, Komandan! [END]
    5.3M 509K 64

    Bagi orang-orang, dijodohkan dengan sosok tentara yang tampan, macho, mungkin suatu keberuntungan. Tapi tidak bagi Lia, menurutnya ini sangat membosankan, kehidupannya yang ceria berubah menjadi kaku saat ia harus tinggal seatap dengan pria berwajah seperti papan triplek dan berhati es, sayang sekali itu adalah suamin...

  • RAGA [completed]
    25.8M 1.7M 52

    Raga Samudera. Cowok berparas tampan yang mampu membuat semua kaum wanita memekik yang hanya melihat senyumannya. Jika menjadi Raga, siapakah yang kalian pilih? kekasih, atau sahabat? Selalu dinomorduakan adalah hal yang biasa untuk gadis cantik yang menjabat sebagai kekasih Raga. Raga selalu menomorsatukan sahabatnya...