SPOILER, TRAILER, SURPRISE ✔
"Kalian disini bukan manusia," ujar pria itu pelan. "Kalian gak lebih dari objek percobaan." "Lepas!" "Hyung!" Jisung memanggil Jaemin dengan panik ketika mendengar suaranya. Dengan segenap kekuatannya, Haechan memeluk Jisung. "Ketika kalian masuk kesini, kalian sudah tidak lagi hidup. Kalian sudah mati." Pria itu ber...