Select All
  • Duda Incaran Shana
    1.4M 138K 80

    Handaru Gama Atmadjiwo tidak tahu jika keputusannya untuk kembali ke Ibu Kota menimbulkan petaka. Baru satu hari tiba, dia sudah terlibat skandal dengan seorang gadis muda. Skandal yang membuat citra keluarga Atmadjiwo ternoda. Sialnya, dia harus bertanggung jawab untuk menikahinya. Pernikahan yang awalnya hanya sebat...

  • Little Scandal
    6.4M 463K 49

    Rajen dan Abel bersepakat untuk merahasiakan status pernikahan dari semua orang. *** Selama dua bulan menikah, Rajen dan Abel berhasil mengelabui semua orang. Mereka berlagak layaknya orang asing ketika bertemu di kampus dan menjadi pasangan suami istri yang tetap asing ketika di rumah. Alasan Abel menyembunyikan pern...

    Mature
  • NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)
    2.8M 160K 33

    Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Se...

  • Akasa DJogja
    21K 2.4K 13

    "Lo bisa masak apa?" "masak Aspal" "Mungkin kalau ada jurusan teknik penangkaran buaya. Lo yang paling cocok masuk jurusan itu" Dalam bahasa sansekerta Akasa berarti langit. Sedangkan Akasa Djogja sendiri hanyalah sepenggal cerita kehidupan sekelompok mahasiswa yang sedang menempuh pendidikan di kota pelajar a.k.a Y...

  • Senandung di Kota Bandung
    1.3M 121K 64

    PEMBERITAHUAN: Cerita ini sedang di republish dan dalam upaya penulisan sekuel. [Seri Kota Kenangan: 1] Karena tidak lulus SMA, Gishara Aluna yang nakalnya keterlaluan dikirim Papinya untuk kembali mengulang satu tahun SMAnya, di Bandung. Di rumah kerabat Papinya, Gisha kembali memulai tahun terakhir SMAnya dan berhar...

    Completed  
  • Tulisan Sastra✔
    15.5M 1.7M 31

    [SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika men...

    Completed  
  • Aku Harus Bagaimana?
    85 11 3

    [FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] Nama saya adalah Adreena Omaira Shazna bisa dipanggil Adreena, saya sekaramg sudah kelas 11 IPA 2 dan saya juga lumayan pinter lah ya walaupun gak pinter pinter banget sih, tapi gak apa-apa lah, oh ya saya juga tinggal di komplek perumahan Ciyra Lestari. Aska Bumi Raka dia adalah cowok y...

  • SENANDIKA ✓
    310K 45.8K 54

    [Sequel Of Rajendra] [COMPLETED] Senandika, putra dari ketua tertinggi organisasi mata-mata yang paling ditakuti oleh banyak pelaku kejahatan, kini harus berurusan dengan seorang wanita misterius bernama Fira. Tampangnya yang polos dan lugu membuat Senandika luluh dibuatnya, Dan tanpa Senan sadari, Fira memiliki dan m...

    Mature
  • RAJENDRA
    5.6M 507K 55

    Bagaimana rasanya harus menjadi seorang istri dari ketua organisasi mata-mata yang tidak diketahui keberadaannya sama sekali oleh orang sekitar dan ditakuti oleh banyak komplotan pelaku kejahatan? Itulah yang dialami oleh Davina yang harus menikah dengan ketua organisasi mata-mata bernama Rajendra karena wasiat dari m...

    Completed   Mature
  • Eh, mantan!
    1.7M 143K 57

    [𝐂𝐎𝐌𝐏𝐋𝐄𝐓𝐄𝐃] FOLLOW DULU, YUK! THANK'S🌻 -cover by @grapicvii- BLURB: "Mulai sekarang kita balikan dan nggak ada penolakan!" -Arka Abyan Abrisam. Kembalinya Arka, membuat Neira menjadi mengingat luka lama. Luka lama yang belum kering, kini menjadi terbuka kembali. Tak pernah terbayang dipikiran gadis itu jika...

    Completed  
  • BRIDE KIDNAPPING
    402K 53.5K 14

    "Liburan berujung petaka." Begitulah kira-kira kalimat yang tepat menggambarkan nasib Deyana Evalee Matayava. Gadis Indonesia yang berpetualang di salah satu negara Asia Tengah. Demi memanfaatkan masa libur, Deyana memilih menghabiskan waktunya selama sebulan penuh di negara tersebut. Entah dari mana ide itu muncul-D...

  • HAII PAK CEO
    12 3 1

    [FOLLOW DULU SEBELUM MEMBACA] Yang nama nya Jodoh itu tidak ada yang tau kapan dia datang, bisa saja saat kita berumur 20 tahun baru datang bisa, juga saat umur kita sudah beranjak ke kepala tiga. Salsa dia sedikit terkejut bahwa CEO yang tidak sengaja dia tolong adalah jodoh dia, memang jodoh bisa datang dari mana s...

  • ANTARES
    63.3M 3.2M 61

    [SEBAGIAN CHAPTER DI PRIVATE, FOLLOW DULU BARU BISA MEMBACA.] Ini tentang Antares Sebastian Aldevaro si Iblis pencabut nyawa berwujud dewa dalam mitologi Yunani. Juga tentang Zeanne Queensha Bratadikara yang cantik tapi penuh teka-teki. Diawali cara pertemuan yang klise, membuat Zea secara terpaksa harus berurusan den...

    Completed  
  • Bukan Stalker [TAMAT]
    6.2M 326K 14

    Ketika lelaki yang ia cintai menolak pernyataan cintanya, Caca bertekad untuk menaklukkan hati lelaki itu. Lagipula, sebelum janur kuning melengkung, kesempatan cinta masih ada meskipun Edgar sudah memiliki kekasih. * * Caca, seorang cewek kelas XII SMA, diam-diam telah jatuh hati kepada sosok Edgar, barista sekaligu...

    Completed  
  • RAZELLA
    20.6M 1.3M 59

    Laki-laki itu menyeringai, "Kerjakan atau ...." "Atau apa?" tanya Zella berani. Laki-laki itu melirik sekilas bibir Zella, "Gue cium." Zella tersenyum remeh, ia berani bertaruh bahwa laki-laki ini hanya mengancamnya. Dengan berani ia berjalan ke depan mengikis jarak antaranya dengan laki-laki itu. "Boleh, gue pengen...