Select All
  • Detektif Palsu: Fail Romansa Si Antibetina
    20K 7.9K 106

    Panggil dia Anak Setan. Dia manusia miskin dengan uang saku lima ratus perak, dengan otak lebih ke licik ketimbang cerdik, pengidap sindrom antibetina, serta aktivis rasis gender sampai ke tulang. Ada dua hal yang dia senangi di dunia ini: uang yang banyak dan menonton orang lain celaka. Dia bahagia bukan kepalang kal...

    Completed  
  • Gara-Gara Anjing![END]
    2.7K 1K 21

    Namaku Zakir, belum makan dari kemarin. Biasanya kalau lapar begini, aku akan melantur gaduk soal ketidakadilan hidup. Waktu itu, kehidupan melaratku berubah jadi lebih susah lagi. Aku kesal, ingin mengakhiri hidup dengan terjun dari jembatan. Namun, seorang anak menggangguku dan memaksaku mencarikan anjingnya yang hi...

    Completed  
  • Elio's Obsession [END]
    26.1K 2.3K 42

    "Ayok, balas dendam! Kamu gak perlu takut. Aku bakal lindungi kamu dengan nyawaku. Gak bakal ada yang bisa nyakitin kamu. Siapa pun itu gak bakal bisa. Jadi, ayok, balas mereka!" Di tengah keputusasaan, Elio datang mengulurkan tangan. Menjanjikan pembalasan dan perlindungan pada Iluka yang kehilangan arah. Laksana te...

    Completed   Mature