Select All
  • DESIDERIUM (SELESAI)
    5.9M 270K 46

    Gistara Prameswari mengira bahwa mencintai pria yang belum selesai dengan masa lalunya akan semudah seperti yang ia pikirkan. Namun, nyatanya tak sesimpel itu kala bayang-bayang masa lalu selalu datang menghantui pernikahan mereka. "Apa kamu nggak bisa cinta sama aku...sekali aja?" "Saya sudah pernah mengatakannya. S...

    Completed  
  • empty
    3.4M 195K 56

    Nalika sampai sekarang saat ini tidak tahu apa tujuan Erlangga menikahinya. Jelas-jelas bukan karena cinta, laki-laki itu tiba-tiba datang ke rumah menemui orangtuanya dan langsung meminta Nalika menjadi istrinya. Semuanya berjalan begitu saja hingga di tahun ke-lima pernikahan mereka, Erlangga masih belum menunjukkan...

  • Gugat. [END - Telah Terbit]
    4.1M 365K 65

    Telah diterbitkan - tiga chapter akhir dipindah pada platform karyakarsa ** Setelah menjalani pernikahan hampa selama hampir delapan tahun, Gema akhirnya mendapatkan alasan valid untuk mengajukan gugatan cerai pada sang suami, Sagala Caturangga. Kehadiran putra semata wayang mereka cukup menjadi penghalang bagi Gema...

    Completed   Mature
  • Restore Me | TAMAT✔
    1.4M 115K 38

    Pengalamannya sebagai wanita yang mudah dicampakkan membuat Kaia lupa kalau nggak seharusnya dia disakiti terus menerus, ternyata yang rusak juga butuh dipulihkan, yang sakit juga butuh disembuhkan. #1 novelindonesia #1 bahasa #1 romansa #1 love

    Completed   Mature
  • Ingin Menepi (Tamat)
    26.8K 2.2K 6

    Ketika seorang istri tak lagi menemukan alasan untuk mempertahankan pernikahan.

    Completed   Mature
  • Damar & Delia
    724K 42.9K 36

    Delia tahu bahwa mereka menikah hanya karena permintaan Ibu Damar. Namun Delia terlampau mencintai Damar sehingga tidak menolak ketika Ibu Damar memintanya untuk menikah dengan Damar. Delia tahu bahwa damar tidak mencintainya. Damar tahu bahwa menikahi Delia bukan keputusan benar. Permintaan sang ibu membuat Damar mem...