Select All
  • My Perfect Doll
    9.4M 376K 34

    Akibat sebuah kecelakaan, bukan hanya kehilangan kemampuannya untuk berjalan, Davina juga diminta menikahi Devon, pria yang membencinya dan menganggapnya pembunuh. Meski begitu, Davina ingin menjalankan perannya sebagai istri dengan baik dan berharap perasaan Devon berubah suatu saat nanti. *** Sebuah kecelakaan menew...

    Completed  
  • Cherry Blossom
    6.6M 324K 78

    [TELAH DITERBITKAN] "Bagaimana jika mengubah takdir adalah takdirmu?" Pada awalnya, Abrianna "Abby" Fuyuko merasa hidupnya sudah lengkap: ia memiliki prestasi yang membanggakan, ayah yang selalu mendukungnya, sahabat-sahabat yang menyenangkan, dan juga pacar yang super perhatian. Namun, dunianya mendadak runtuh ketika...

  • Love at first sight in korean
    1.5K 12 5

    Cewek tomboy yang namanya Nian ketemu cowok asing dari korea!!! Namun pertemuan pertama mereka yang tak disengaja itu menjadi benih-benih cinta diantara mereka. Tapi,,,-ada tapinya nnieh- Cowok korea itu harus balik ke korea lagi. Meski Nian dan cowok itu berpisah,,, kisah cinta mereka tetap berlanjut!!! Gimana ya...

  • (Diterbitkan)The Great Teacher My Love
    5.6M 199K 43

    Follow instagramku: @falamalina untuk informasi buku-buku yang diterbitkan . Terima kasih. **** Aku nggak pernah sekalipun bermimpi atau berharap bisa berada dalam keadaan seperti ini. Aku nggak pernah tertarik dengan lelaki itu sebelumnya. Awalnya aku heran dan penasaran kenapa hampir semua mahasiswi di kampus...

    Completed  
  • The Teacher and I
    2.3M 23.3K 8

    DALAM PROSES PENERBITAN 🙏 - Fisik yang rupawan dan latar belakang hidup yang sempurna sepertinya bukan jaminan bagi seorang Michael Lewandowski bisa menemukan cinta sejatinya tanpa hambatan. Dan kali ini Michael kembali jatuh cinta, akan tetapi dia tidak pernah menyangka jika cinta yang dipilihnya membawanya kepada s...

    Completed  
  • Lovice
    675K 26.7K 17

    Status: [TAMAT] Jomblo. Gak punya pacar. Apalagi mantan. Selalu punya incaran, tapi gak pernah ditembak. bikin gue hampir nyerah sama kejombloan gue.. sampe akhirnya gue suka lagi sama satu cowok. cakep sih, sayangnya jutek banget. Gimana caranya gue bikin dia nembak gue? Sikapnya itu udah bikin gue ilfeel duluan. Swe...

    Completed  
  • Can I Love You?
    1K 9 1

    Bisakah kau mencintaiku? Katakan Ya! jika kau ingin memulainya bersama denganku.

    Completed  
  • Look at me Boss
    2.1M 36.6K 10

    SUDAH TAMAT 2 TAHUN LALU, APRIL 2016 DIBUKUKAN Tersedia di Google Play Book Senin pertama di minggu pertama bulan April, harusnya sih semangat karena badan masih bau uang karena baru gajian. Tapi Senin ceria musnah sudah karena harus berinteraksi dengan makhluk luar angkasa. Bayangkan aku yang super cuek harus membua...

    Completed  
  • Crush On You?
    64.8K 2.3K 24

    Aku sangat menyukai berbagai hal yang dimulai dengan huruf L. Laut. Lemon tea. Lukisan. Dan yang menurutku paling besar adalah dia... Lu Han.

  • my sweet enemy
    4.4M 142K 33

    PROSES REVISI UNTUK PENERBITAN

    Completed  
  • Freya
    5.3M 233K 31

    ● TELAH DITERBITKAN ● Aku tak pernah menyesal telah memiliki perasaan ini, meski akhirnya aku tersakiti. Tapi apa dia pernah merasakan jatuh cinta sedalam ini? -Freya Anindita *** Dia adalah cewek terbodoh yang pernah gue kenal selama ini. Dia cewek lemah, ceroboh dan terlalu polos. Dan itu sukses bikin gue kayak oran...

    Completed  
  • Cinta Satu Kompleks
    1.6M 30K 25

    Ini tentang Moza dan ketiga cowok yang tinggal satu kompleks dengannya. Ada Eghi, cowok yang Moza sukai. Lalu Dennis, cowok yang menyukai Moza. Juga Ferrish, cowok tukang rusuh. Hidup Moza begitu penuh warna dan kesialan karena ketiganya. Jadi, di antara mereka bertiga, siapa yang dapat membuat Moza jatuh cinta?

  • Morning Breeze (TERBIT)
    1.1M 40.2K 21

    "Ini bukan tentang memilih siapa yang paling baik, tapi ini masalah memilih seseorang yang kamu yakini bisa membuatmu nyaman hidup puluhan tahun dengannya." -Dinasty Fabian Aganta (30 tahun) dokter tampan yang kelebihan hormon ramah dan baik hati sukses membuat suster Dinasty (25 tahun) yang baru saja menjadi asistenn...

  • Enemy Beside You
    154K 7.6K 30

    Saat pertama kali melihat Ghozi, Keyla berpikir bahwa semua hal yang baik ada di diri Ghozi. Tapi menurut Ghozi, semua hal yang buruk ada di diri Keyla. Pada awalnya, Keyla sangat kagum dan menyukai Ghozi, Ia berusaha mencari tahu bagaimana Ia bisa bertemu dengan orang itu kembali. Hingga akhirnya, takdir dan waktu me...

    Completed