Select All
  • Pascaluna
    57 10 2

    Hidup bahagia itu ketika dimulai dengan cinta dan berakhir dengan ambisi--Blaise Pascal. Aluna dikenal sebagai fangirl bodoh yang nekat kuliah di UI. Padahal Aluna hanya menunaikan cinta pada biasnya dengan belajar di Bahasa dan Kebudayaan Korea UI. Sayangnya, keinginan Aluna ditentang oleh ibunya, dosen Matematika UI...

  • Her Letters
    97 12 2

    Berkirim surat di zaman sekarang ini termasuk hal gila yang Calvin lakukan. Ia tidak tahu siapa pengirim surat itu, apa tujuannya, dan mengapa harus repot-repot menulis dengan tangan. Tapi, ia menyanggupinya saat si pengirim yang bernama Yesterday itu memintanya dan mereka pun saling bertukar kabar. Lama kelamaan, Cal...

  • Marrying The Second Lead [END]
    79.5K 5.6K 41

    Mela menyukai Ervin sejak lama, tetapi pria itu akan menikah dengan wanita lain. Fares menyukai Mela sejak lama, tetapi wanita itu menyukai pria lain. Bagaimana jadinya jika Mela dan Fares menikah, dengan kondisi hati si wanita milik pria lain? Bisakah pernikahan mereka bertahan? *** Bagi Mela, Fares itu hanya second...

    Completed  
  • HORIZONA
    639 54 8

    Ketika garis tampak dari jauh, kau terasa dekat dan ketika kudekati, kau menjauh. Sebenarnya di mana garis pertemuan kita? 2022

  • I Caught You!
    178 25 13

    Mondi mendapatkan petunjuk keberadaan Dera, sahabat kecil yang tiba-tiba pergi tanpa kabar, melalui sebuah ponsel yang tersangkut di kail pancingannya. Namun, ponsel tersebut justru terhubung pada Saras, orang paling sombong yang sangat tidak disukainya di sekolah. Rupanya, Saras pernah bersinggungan hidup dengan Der...

  • We Start With The End [TAMAT]
    256K 23.6K 39

    [WATTYS 2023 SHORTLIST] Ruby Moonstone melarikan diri ke Indonesia karena perceraian menyakitkan dengan mantan suami, Jason, di Singapura. Setelah satu dasawarsa pernikahan, semuanya tumbang karena Jason memilih mencari wanita lain untuk mendapat momongan. Di Indonesia, Ruby menghabiskan hari seperti pengangguran di r...

    Completed  
  • Bebas Tanggungan [TERBIT] - Open PO sampai 6 Maret 2024
    365K 128 3

    [Terbit di BIP Gramedia] Coming soon to your bookstore on March 13th, insya Allah! Katanya kerja di e-commerce enak karena gajinya besar, tapi tidak bagi Safira yang harus merelakan lebih dari setengah gajinya untuk bayar utang keluarga dan biaya hidup adiknya. Capek karena harus berhemat, capek hati juga karena melih...

    Completed  
  • Fauxbae'ing | TAMAT ✔
    192K 15.1K 63

    Seminggu sebelumnya, Ariendra Pilli masih menjadi Produser Treya di kantor. Seminggu berikutnya, Treya memanggil Rend "Sayang", pakai acara menyandarkan kepala ke lengannya pula. Seminggunya lagi, di tangga kantor, sambil memohon, Treya bilang, "Kan, daripada jomlo. Mas Rend mending pacaran sama saya aja. Gimana?" S...

    Completed  
  • Misi Empat Cinta
    138 24 4

    Pada ulang tahunnya yang ke-15, Kiana dan Chiara dikejutkan oleh kedatangan seseorang yang mengaku sebagai ibu mereka. Sementa itu, demi menebus masa lalu, Flara menemui keluarga yang pernah ditinggalkannya, tidak peduli betapa pun dia tidak lagi diinginkan. Dan untuk pertama kalinya, si kembar harus berselisih. Kia...

  • A - Z
    434 70 14

    [Romance-Fantasy] Seandainya mesin waktu benar-benar ada. Kamu lebih memilih untuk kembali ke masa lalu atau pergi ke masa depan? Jika kamu bisa kembali ke masa lalu hal apa yang akan kamu ubah? Ini tentang Semesta yang kembali. Dia Semesta Sean Pradana yang berhasil menembus dimensi. Semesta mendapat arloji misterius...

  • LIFE (Living Is Full of Effort)
    2.8K 352 17

    "Kenapa sih, orang tua zaman dulu selalu menggampangkan soal menikah?" Bagi Nata, saat ini tidak ada yang lebih penting baginya selain mengejar karir. Cita-citanya adalah jadi dokter spesialis anestesi, dan menuju ke sana, dia perlu mempersiapkan banyak hal. Salah satunya pengalaman bekerja. Salah duanya? Surat rekome...