Select All
  • I'M SORRY [SELESAI]
    159K 11.5K 40

    "Gue itu bodoh suka sama orang yang suka sama orang lain!" Kalian pernah mengatakan hal itu pada diri sendiri? Jika pernah, kalian mungkin kini berada di posisi yang sama seperti Meisya. Entah alasannya apa yang membuat dirinya begitu mencintai Arion yang jelas-jelas menyukai sahabatnya sendiri. Reina namanya. Gadis...

    Completed  
  • You Are My Ghost [SELESAI]
    1M 100K 47

    (Ghost series #1) Kisah ini menceritakan tentang seorang Hantu bernama Kesha Anastasya yang masih berkeliaran dengan membawa ingatan kecil yang mengarah kepada bagaimana dia mati. Mungkin hanya dengan ingatan itu dia bisa kembali ke dunia nya yang sebenarnya? Sampai akhirnya Kesha bertemu dengan seseorang bernama Fab...

    Completed  
  • IDOL GHOST [SELESAI]
    1.6M 236K 43

    (Ghost series #2) Keano adalah seorang bintang besar yang tergabung dalam satu grup bernama SKY. Nasibnya yang malang, harus membuat Keano terlibat dalam suatu kecelakaan yang membuatnya terbaring koma di rumah sakit. Roh-nya berkeliaran. Mencari seseorang yang mempunyai kemampuan khusus agar dapat membantunya mengusi...

    Completed  
  • BALLERINA BERDARAH
    455K 28.5K 20

    mereka berdampingan dengan mayat yang dihidupkan kembali. Tentang Penari Ballerina dimana akan mengikuti kompetisi Internasional Dance yang akan diadakan di Thailand untuk mewakilkan Indonesia. Beberapa Siswi dari SMA MERPATI SILA LIMA ditunjuk untuk mengikuti seleksi siapa yang layak. Salah satunya Asavella. Keci yan...

  • Heavily Damaged
    146K 5.4K 10

    {Spin Off ALAGAN} ‼️Baca selagi on going, setelah tamat akan dihapus. Tentang Citra Elviora dalam misinya mengejar dan mendapatkan Ervan Candra. Serta Ervan yang kerap kali menolak kehadiran gadis itu. Lalu Juanda Gasta Elbara sosok yang diam-diam terobsesi pada kakak tirinya. ⚠️Warning⚠️ Di publik untuk di baca! bu...

    Mature
  • Sultan; Sweet but Psycho (End)
    783K 67.1K 38

    Crystal Garystia-22 tahun, seorang model cantik yang kariernya sedang berada di puncak keemasan. Tapi semua itu lenyap begitu saja, saat pesawat yang Crystal tumpangi mengalami kecelakaan dan ia sudah menyangka kalau dirinya akan mati. Namun ia malah terbangun ditempat asing, apalagi ada seorang pria yang mengatakan k...

    Completed   Mature
  • Jeff || The Devil Second Lead (End)
    2.1M 143K 38

    Warn: mental disorders, obsession, possessive, etc. Calleya Anasha Floryn, seorang gadis yang baru memasuki usia 17 tahun. Leya tidak suka belajar, gadis itu lebih menyukai novel sampai rela begadang di setiap malamnya untuk menamatkan satu atau dua novel. Sampai ia membaca novel yang berjudul THE TRAP yang ia pinjam...

    Completed   Mature
  • (Crazy) Another Dimension (End)
    1.4M 91.8K 21

    Warn: mental disorders, obsession, possessive, thriller, etc. 'Kenapa gue bisa ada disini? Jangan bilang gue masuk ke novel yang isinya orang gila semua?!' Embun Mourelyn, nasibnya cukup sial. Karena ia mati tenggelam oleh setan, bukan hanya itu kesialannya. Ia memasuki salah satu novel kesayangannya, dimana sebagai p...

    Mature
  • The Villain's Obsessed (End)
    2.7M 193K 51

    Bagaimana jika keinginanmu terkabul? Apa yang akan kamu lakukan? Ini terjadi pada Seandra, ia ingin masuk ke dalam novel dan menyelamatkan tokoh jahat kesayangannya yang bernama Ocean. Ternyata Tuhan mengabulkannya, tetapi sepertinya ada yang salah... Kenapa Ocean menjadi terobsesi kepada Sea? Namun bukan hanya itu ma...

    Completed   Mature
  • Crazy Villain (End)
    2.1M 152K 35

    Clara mati karena penyakit langka yang dimilikinya, namun ia kembali dihidupkan pada sosok yang akan dibunuh oleh tunangannya sendiri-Ayreen Zennete Aster. Ayreen akan mati di tangan Matthew Elias Rexton, seorang duke gila yang menjadi tokoh villain di novel yang Clara baca. Start: 7 Mei 2024 Finish: 1 Juni 2024

    Completed   Mature
  • Sepatu Pencuri Takdir
    900K 108K 42

    |STORY 22| Peony terlahir kaya, ia terbiasa hidup dalam segala kemewahan. Tak ada yang mempersiapkannya untuk menjadi miskin. Ketika ayahnya dipenjara dan dimiskinkan karena kasus korupsi, dalam semalam kehidupan Peony berubah malang. Tanpa dukungan siapapun, ia harus dibiasakan oleh kehidupan barunya sebagai orang su...

    Mature
  • Possessive Drake (END)
    8.3M 364K 58

    Drake adalah cowok yang tampaknya sempurna---hingga Valerie, gadis bebas yang tak suka diatur, menjadikannya sebagai taruhan bersama kedua sahabatnya. Didorong oleh keinginan untuk membuktikan diri, Valerie menerima tantangan ini, namun segera menyadari bahwa menjadikan Drake pacarnya adalah kesalahan besar. Sejak saa...

  • Samudra Hindia
    3.9M 477K 70

    ⚠️ PART MASIH LENGKAP ⚠️ [ T E R B I T ] Sudah bisa dibeli di Gramedia, TiktokShop, Shopee, Tokopedia, dan beberapa toko buku onlie lainnya. Info lebih lanjut, di instagram aja ya!! Jangan lupa VOTE nya ya, hehehe. Seorang Ceo, dari perusahaan Euthoria Place, memiliki sebuah rumor yang benar-benar fatal bagi reputasi...

    Completed  
  • NAGISA DAN TAKDIRNYA
    13.8K 1.3K 23

    "Gimana ya rasanya pakai baju putih abu-abu?" "Gimana ya rasanya bisa punya banyak teman?" "Gimana ya rasanya masa-masa SMA?" "Gimana ya rasanya, Tuhan?" "Tuhan, mimpi Gisa cuma sederhana." "Gisa pengen sekolah dan merasakan masa-masa putih abu-abu, tapi kenapa ini sangat sulit buat aku? "Dan Gisa harus ngintip dulu d...

  • My Bad Baby Boy (Complete)
    51.7K 5.3K 42

    Berawal dari menyukai seorang gadis bernama Naura secara diam-diam selama tiga tahun hingga akhirnya Galang memutuskan untuk mengikuti kemana pun arah gadis itu melangkah. Perasaan suka yang awalnya biasa lama-lama membuat Galang Elvano melakukan segala cara demi membuat Naura tak berada dalam situasi yang sulit. Nam...

    Completed  
  • HEI, BODYGUARD! (A Secret) ✔
    7.8M 781K 93

    [SUDAH TERBIT + PART MASIH LENGKAP] "Ck! Gue bakal bikin lo nggak betah!" "Dan gue bakal tetep jagain lo." "Gue nggak bakal nurut sama lo, wlee!" "Gue siap terima konsekuensi." 🥀🥀🥀 Keylana Leandra tak pernah mengira, jika acara kejedot pintu angkot hingga dirinya pingsan malah membuat Ibunya bertindak sangat ja...

    Completed  
  • Love Hate [END]
    10.7M 570K 53

    "Saya nggak suka disentuh, tapi kalau kamu orangnya, silahkan sentuh saya sepuasnya, Naraca." Roman. *** Ada satu rumor yang tersebar, kalau siapapun yang mendekati Roman, keesokan harinya mereka akan lenyap tanpa jejak. Berita itu berhasil membuat Naraca tertarik pada pria yang memiliki tatapan dingin dengan hoodie...

    Completed  
  • Mengejar Cinta Ketos (SELESAI)
    60.9K 2.2K 31

    Kisah si manis Kalena dalam mengejar cinta ketua osis. Namun ada rahasia tersembunyi dari Yasha, sang ketua osis yang belum diketahui Kalena. Mampukah Kalena menaklukan hati Yasha ? Ataukah Kalena akan menjauh setelah mengetahui rahasia dari sang ketos ? Kepo??? Baca aja ceritanya!

    Completed  
  • 2. Because Of The Sin (Complete)
    340K 26.5K 45

    ketika sebuah dosa adalah alasan yang paling sempurna untuk kembali bersama ✨✨✨ ⚠️Sequel dari The Nerd Boy And Sexy Girl⚠️ © JihanSalmania 2020

    Completed   Mature
  • CINTA DALAM DOA
    7.5M 405K 65

    [SUDAH TERBIT] Tersedia di TBO dan Gramedia Nanzia Anatasya harus menerima kenyataan bahwa dirinya sudah dinikahi diam-diam oleh seorang Gus di pesantren tempat dirinya menimba ilmu. Semua cita-cita dan impiannya hancur. Zia sangat menentang pernikahan tersebut karna menurutnya ia tak pantas bersanding dengan seoran...

  • 19 JANUARI
    69.8K 4.3K 30

    "19 Januari, merupakan awal terjadi-nya tragedi." 𝖫𝖾𝗍'𝗌 𝗌𝗎𝗉𝗉𝗈𝗋𝗍 ✍ #𝗂𝗇𝗌𝗍𝖺𝗀𝗋𝖺𝗆 : @𝗈𝖿𝖼.𝖺𝗄𝖺𝗋𝖺𝖼𝗁𝖺𝗇𝖽𝗋𝖺 #𝗍𝗂𝗄𝗍𝗈𝗄 : @𝗈𝖿𝖼.𝖺𝗄𝖺𝗋𝖺𝖼𝗁𝖺𝗇𝖽𝗋𝖺 𝖳𝗁𝖺𝗇𝗄 𝗒𝗈𝗎✧

  • Goodbye ALEZRA!
    2.7M 193K 49

    [Part lengkap+ tersedia di Gramedia] ALEZRA S2 Alezra Elvando---laki-laki yang harus dijodohkan dan menikah saat kelas 12 SMA. Siapa sangka, sifat Alezra yang awalnya cuek dan tidak bisa menerima perjodohan, tiba-tiba menjadi bucin pake banget setelah punya anak? Setelah adanya perubahan dari sikap Alezra, membuat hub...

  • Di Waktu Duha (SUDAH TERBIT)
    913K 60.5K 24

    TERSEDIA DI TBO & GRAMEDIA "Jika orang lain menyukai senja, maka aku lebih menyukai Duha. Yang waktunya tertera dalam Alquran. Ad-dhuha yang artinya 'Demi waktu Duha'." Rezeki Allah ternyata seluas lautan dunia. Bukan hanya sekadar harta dan takhta. Nikmat beribadah kepada-Nya juga termasuk rezeki yang tidak semua ora...

    Completed  
  • LOVESIDE
    231K 10.6K 16

    Kehadiran sosok Sheiren dikehidupan Jayhaan, membuat jarak di antara Jayhaan dan Meylin samakin menjauh. Pasalnya Meylin selalu ketergantungan dengan Jayhaan, kakak kembarnya. Itu sebabnya Meylin tidak suka, jika Jayhaan selalu menolong dan membela Sheiren, disaat Meylin dan geng nya sedang menindas Sheiren. Tapi...

  • Rintik Terakhir [ TERBIT ]
    1.2M 6.2K 1

    "Tidurlah, Aru.. Dan aku mohon. Kembalikan Karangku...!!!" Musim hujan datang lagi. Silih berganti mengisi putaran alam yang itu-itu saja. Dia yang tertidur seharusnya terbangun dan menyapa. Rasa rindu berselimut sepi itu seolah-olah melekat tak terobati. Launa memandang ponsel yang tergeletak di atas tempat tidur den...

  • AKALANKA : KUTUB ES [SELESAI]
    7M 562K 55

    "Takdir mempersatukan kita dengan cara yang berbeda." [ BUDAYAKAN FOLLOW TERLEBIH DAHULU SEBELUM MEMBACA!! ] ⛔BACA CERITA INI MEMBUAT KAMU GILA DAN STRES SETENGAH MATI! BUCIN TINGKAT DEWA TAK TERTOLONG!⛔ WARNING⚠️ [TERDAPAT UMPATAN KASAR DIDALAMNYA. AMBIL SISI BAIKNYA JAUHI SISI BURUKNYA!] •• MARI KITA KAWAL KISAH INI...

  • TANAH BAGHDAD
    1.2M 96.3K 32

    Menikah dengan seseorang yang pernah kamu cintai dalam diam saat hatimu sedang dirundung kecewa? Bukankah itu indah? Begitulah harapan Keisya saat menerima lamaran Fikra, usai kecewa menghadapi kenyataan dia hanyalah anak angkat Umi dan Abah yang sangat dicintainya. Namun, 12 tahun sudah lebih dari cukup untuk menguba...

  • LANGIT GORYEO
    831K 33.7K 16

    SUDAH TERBIT - Ketika Haneul Choi, mualaf Korea ingin menjadi seorang muslim yang taat, Cahaya Pendar adalah muslimah yang menjauh dari Allah akibat poligami yang dilakukan Ayahnya. *** Usai wajib militer, Haneul Choi ( mualaf dari Korea) berlibur ke Jogja untuk menghadiri tabligh akbar. Namun rencana perjalanannya ha...

  • Janji yang Ternoda [Lengkap]
    3.1M 193K 53

    Pernikahan terpaksa itu terjadi bukan karena perjodohan. Bukan juga karena cinta. Semua itu karena ada rahasia. "Gue gak pernah anggap pernikahan ini berharga. Pernikahan impian? Itu cuma halu. Gue gak akan cinta sama lo sampai kiamat." Pernikahan yang Anindita bayangkan tak seindah yang ia rasakan. ----- ⚠️ Cerita i...

  • HIRAETH : Rain In Paradise (END)
    3.1M 141K 39

    Ini tentang Azalea yang harus menjalani pernikahan semu bersama Hagantara. Seorang gadis yang masih memendam trauma masa lalu dan harus terjebak dalam hubungan mengerikan bersama Hagantara. Atau ini tentang Hagantara Kalandra yang telah kembali. Hagantara yang pernah pergi, kini telah kembali. Lelaki itu pulang dengan...

    Completed