Select All
  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • Ups, Downs, & The Heart Bombs ✖️ hemmings [a.u.] || SLOW UPDATES
    115K 7.9K 32

    [Sekuel dari Anything Could Happen] Ketika Luke Hemmings (hopeless romantic, punk-rock-wannabe, cowok cheesy (sok) romantis) dan Allison Adams (fangirl setengah gila yang sesungguhnya menyimpan banyak luka) terlarut dalam manisnya romansa remaja. Lalu tambahkan serunya persahabatan dan kedatangan orang-orang baru, ge...

  • Fatbuloves
    54.5K 2.8K 6

    Percayakah kamu dengan dirimu sendiri? Gina Jefriana dan Laura Adamanti, terjebak dengan masalah yang sama. Sama-sama dikhianati perasaan cinta-masing-masing karena masalah berat badan. Terjebak dengan masalah kepercayaan diri akut dengan penampilan mereka dan berusaha berubah satu sama lain. Ketika Laura Adamanti mer...

  • Cinta Sebatas Jendela
    85.5K 3.7K 12

    Ketika dia terlalu indah untuk digapai. Ketika yang bisa lo lakukan hanya memandangi dia dari jauh,berharap suatu hari dia melihat lo lebih dari orang yang lewat disekitar dia. A short story by Danylan terinspirasi dari pengalaman nyata. Copyright © Danylan & Toxicirwin Highest rank : shortstory #10 - March 5th 2015 ...

    Completed  
  • Zombie World (Under Revision)
    213K 14.7K 39

    Ketika dunia berubah menjadi sebuah dunia fana yang penuh dengan kegelapan. Hanya suara raungan makhluk kelaparan tak bernyawa mengisi setiap malam. Ancaman demi ancaman akan hidup selalu dirasakan. Tak ada yang tahu pasti bagaimana bisa dunia terserang dengan wabah aneh yang menyebar begitu cepat. Di dunia baru inila...

    Completed  
  • Oon in Action
    2.9M 82.3K 34

    Tidak ada yang Oninda lebih sukai daripada es krim dan Melvin hingga rela dirinya diberikan nama panggilan Oon oleh sang pujaan hati. Namun, ketika Melvin pindah menjadi guru pengganti, Oon mengira ini kesempatan bagus agar lebih dekat, meski dia tidak tahu bahwa hal itu akan jadi ancaman untuk hubungan mereka. *** Se...

    Completed  
  • Morning Breeze (TERBIT)
    1.1M 40.2K 21

    "Ini bukan tentang memilih siapa yang paling baik, tapi ini masalah memilih seseorang yang kamu yakini bisa membuatmu nyaman hidup puluhan tahun dengannya." -Dinasty Fabian Aganta (30 tahun) dokter tampan yang kelebihan hormon ramah dan baik hati sukses membuat suster Dinasty (25 tahun) yang baru saja menjadi asistenn...