Select All
  • My Antagonis Daddy
    1.2M 151K 39

    Ainsley Catlyn gadis 17 tahun yang meninggal ditangan ayahnya saat sang ayah mabuk. Kehidupan Ainsley tidak lepas dari kekerasan fisik yang selalu ayahnya lakukan setiap hari. Ayahnya adalah seorang pemabuk, yang setiap harinya selalu menyewa wanita-wanita pelacur entah darimana asalnya. Besar di lingkungan yang kera...

  • Adik bayi, untuk Sagara
    75.6K 4.8K 14

    "Daddy, gara punya adik bayi!" "Itu tidak mungkin. Mommy mu sudah meninggal, gara. Berhentilah bermain-" "Dimana kau menemukan mahkluk itu!" ⨳⨳⨳ Sagara Everest, bocah yang usia nya baru menginjak 5 tahun, harus menjadi dewasa karena didikan tegas dari sang ayah. Dia selalu mengingat perkataan daddy nya "laki-laki itu...

  • Transmigrasi Mom •hiatus•
    244K 12K 22

    Aileen Zovanka harus mati sia-sia karena terlampau kesal dengan ending novel yang ia baca, ending yang begitu buruk dan menyebalkan tentunya. namun musibah yang ia alami setelah meninggal bukanlah hal lucu. ia seorang gadis yang sangat menginginkan seorang anak pun terkabul karena terbangun diraga seorang wanita canti...

  • Menjadi Ibu Dari Antagonis
    1.1M 95.7K 29

    [BUKAN TERJEMAHAN!] Deenevan Von Estera adalah Grand duke wilayah utara yang terkenal tertutup. Dia adalah pemeran antagonis dari cerita berjudul "Between Two Heirs" yang punya dendam dengan kekaisaran dan berambisi menghancurkan dunia. Lalu bagaimana kalau sosok Amelia dari Masa depan malah transmigrasi menjadi ibund...

  • RUBY ANDROMEDA
    3.9M 336K 66

    "Papa jelek." Itu dia, balita itu lah alasan nya. Alasan sang predator duduk tenang, dan menikmati celotehan tak jelas bocah mungil di pangkuan nya. "Perlu ku belikan kacamata, hm? Bahkan ketampanan ku bisa menghancurkan satu negara." "Jelek!" "Buta!" "Jelek!" "Buta!" "Lebih tampan Kak Jendla, wlee..." "Apa kau bilang...

  • What If We?
    3.1M 207K 51

    Ketika Athena meregang nyawa. Tuhan sedang berbaik hati dengan memberi kesempatan kedua untuk memperbaiki masa lalunya. Athena bertekad akan memperbaiki segalanya. Memperbaiki hubungan dengan orangtua, teman dan sang suami, San Legolas. Balas dendam juga menjadi tujuan Athena untuk menghancurkan rencana jahat sang pr...

    Completed  
  • Trapped by You
    11.6K 633 42

    Hannah yang sedang berada di ujung depresinya dan ingin mengakhiri hidup, mendapati dirinya terbangun di kamar mewah dan di depannya berdiri seorang pria tampan yang mengaku telah menculiknya. Pria itu mengatakan akan menikahinya dan mengubah identitasnya. Menginginkan Hannah menghilang sehingga suaminya tidak akan me...

    Completed  
  • Big Baby [SELESAI]
    734K 48.7K 45

    Dia Fiona, gadis perantau yang mendadak di datangi seorang pria yang cantik bak dewi, dan memaksa tinggal di kontrakannya yang kumuh. Apa yang harus gadis miskin seperti dirinya lakukan? Terlebih, Pria itu mencap Fiona sebagai istrinya. Yang lebih parahnya lagi, pria ini tak jentelmen sama sekali, justru lebih cocok d...

    Completed   Mature
  • Yes, Queen-!
    987K 90.1K 40

    [Dark Romance] 18+ Warning ⚠ : Harsh words, drunk, fighting, kissing scene, obsession, dark Siapa yang tidak mengenal Michella Queensha Adhibrata? Queen-nya Skylark, Si pemilik Mahkota Teenage Girl This Year, Juga, leader dari Skyers yang baru saja meraih posisi tim Cheers terbaik di negaranya. Semua orang mengenal...

    Mature
  • Became Wife Of Male Lead
    391K 25.1K 19

    [Follow Sebelum membaca agar tidak ketinggalan Info mengenai Book ini] Zoya benar benar beruntung di beri kehidupan kedua oleh tuhan. meski hidup di dunia novel yang terakhir kali di baca nya sekaligus menjadi novel yang paling di benci nya. tapi kenapa?! kenapa ia harus menjadi Istri dari Male lead yang akan mati di...

  • Sorry Mr. Husband
    1.9M 91.3K 44

    Tak pernah terbayang olehku akan bertransmigrasi ke dalam novel yang baru aku baca apalagi aku menempati tubuh tokoh yang paling aku benci yang paling terpenting tokoh ini sedang hamil anak dari karakter favoritku. Karina si penggila novel harus bertransmigrasi ke dalam tubuh celine karakter novel yang merupakan istri...

  • Bad Boy on My Knees [END]
    1M 72.7K 43

    Areas Kanagara. 17 tahun. Cowok bajingan pembuat onar nomor 1 SMA Konstantin. Terlahir dengan sendok emas sehingga merasa bisa membuat masalah apapun yang bisa diselesaikan dengan uang. Kerjaannya memancing keributan dengan sekolah tetangga, bolos, atau membakar laboratorium Ipa sekolah. Tapi bagi Shalona, Areas cuman...

  • Antheo ; The Bad Boss
    17.1K 1.4K 13

    [Theo - Resta] Karena kabur dari perjodohan, Resta harus menjadi gelandangan dadakan. Untuk mencegah kemiskinannya berlanjut, Resta memutuskan untuk nekat mendaftarkan diri di salah satu perusahaan terkenal sebagai babu langsung dari CEO atau nama elitnya adalah Sekertaris. Namun tidak sampai disitu saja kesialannya k...

  • The main character's ex-wife
    122K 6.6K 8

    The main character's ex-wife Elisa Stevani adalah seorang mahasiswi ia memiliki sifat ramah dan pendiam dia tinggal sedirian karena orang tuanya sudah bercerai, meski dikenal ramah Elisa adalah gadis yang memiliki penyakit depresi dan tekanan mental sampai akhirnya ia sudah tidak kuat dengan segalanya dan memilih meng...

  • EXCUSE ME [END]]
    1.5M 79.4K 43

    Note : Cerita ini hanya ada di wattpad dengan nama akun @IthyuIshii, jika kalian ketemu cerita yang sama di lapak lain maka kalian tau sendiri lah itu apa!!! Langsung bantu report aja say^^ Auristela Diajeng Radyta yang kerap disapa Ajeng bertransmigrasi ke dalam sebuah novel dan menjadi pakan meriam dengan nama yang...

    Completed  
  • Figuran Transmigration [End]
    1.2M 66.4K 32

    Transmigrasi seri 1 Kanara menyadari dirinya memasuki dunia novel dan lebih parahnya lagi Kanara berperan sebagai selingkuhan teman protagonis pria yang berujung dicampakkan. ••• Start : 30 Januari 2024 Finish : lupa

    Completed  
  • Gedith Woman [REV]
    1.4M 66.7K 25

    Alessia terbangun kembali sejak malam dirinya diculik oleh orang yang tidak dikenal. Dirinya bangun di tubuh perempuan yang lebih tua enambelas tahun dengan nama yang sama, Alessia. Alessia terbangun di tubuh istri seorang antagonis dan memiliki lima orang putra. Jika berdasarkan kisah yang diingat oleh Alessia maka k...

  • Monster Tyrant [END]
    3M 206K 64

    "Jangan lupa Yunifer, saat ini di dalam perutmu sedang ada anakku, kau tak bisa lari ke mana-mana," ujar Alaric dengan ekspresi datarnya. * * * Pangeran Alaric adalah manusia setengah monster, ditubuhnya terdapat sisik naga hitam sehingga membuat semua orang menjauhinya, tidak ada pelayan yang mau melayani pria itu. ...

    Completed  
  • Obsesi Antagonis [ON GOING]
    1.3M 160K 32

    Transmigrasi ke dalam novel? Mungkin, itu hal biasa dalam dunia fiksi. Lalu bagaimana jika Seline Andromeda si playgirl pecinta novel yang mengalami? Sialnya dia hanya seorang figuran?!! Lebih tepatnya, tunangan Antagonis yang mati akibat dianggap hama dalam upaya Theodore Calderion menaklukkan hati sang protagonis w...

  • Bricia's world (Proses Terbit)
    2.1M 155K 53

    (𝐒𝐞𝐫𝐢𝐞𝐬 𝐓𝐫𝐚𝐧𝐬𝐦𝐢𝐠𝐫𝐚𝐬𝐢 𝟏) ғᴏʟʟᴏᴡ ᴅᴀʜᴜʟᴜ ᴀᴋᴜɴ ᴘᴏᴛᴀ ɪɴɪ ᴜɴᴛᴜᴋ ᴍᴇɴᴅᴜᴋᴜɴɢ ᴊᴀʟᴀɴɴʏᴀ ᴄᴇʀɪᴛᴀ♥︎ ⚠ 𝗰𝗲𝗿𝗶𝘁𝗮 𝗺𝗲𝗺𝗯𝗶𝗻𝗴𝘂𝗻𝗴𝗸𝗮𝗻!☠︎ BELUM REVISI!!! _______ (𝘔𝘦𝘯𝘨𝘢𝘶𝘮 𝘥𝘪𝘥𝘦𝘱𝘢𝘯 𝘭𝘢𝘸𝘢𝘯, 𝘮𝘦𝘯𝘨𝘦𝘰𝘯𝘨 𝘥𝘪𝘥𝘦𝘱𝘢𝘯 𝘴𝘢𝘯𝘨 𝘱𝘢𝘸𝘢𝘯𝘨) Ini tentang Bunga Keyna Zakia yang harus men...

  • Transmigrasi 'Antagonis Mother'
    561K 37.3K 16

    Selamat Membaca MAAF JIKA ADA KESAMAAN NAMA, TEMPAT, DLL. Seorang wanita muda bernama Karina Adellia terlihat sedang membaca novel yang berjudul 'Different Roles' Setelah selesai membaca. Karina melempar asal buku novel tersebut seraya mengumpati pemeran ibu antagonis di dalam novel yang baru saja ia baca. "Dasar oran...

  • Aku Menikahi Grand Duke Terkutuk
    582K 103K 74

    (Fantasi Series - Reinkarnasi #3) Begitu membuka mata, pemandangan asing langsung menyapu indra penglihatanku. Aku terbangun sebagai seorang putri bangsawan Marquess, ah atau lebih tepatnya seorang putri adopsi di novelku sendiri. Aku penulis novel yang meninggal di usia muda dan masih lajang. Adakah seorang penulis y...

  • Cara Menghindari Menjadi Ibu Tiri yang Jahat
    3.1K 300 14

    Anak yang dilahirkan teman saya adalah karakter utama dari novel fantasi yang saya baca di kehidupan saya sebelumnya. Tidak lama setelah kelahirannya, anak malang ini tumbuh dengan ayah yang acuh tak acuh dan menderita pelecehan di tangan ibu tirinya. Dia meninggalkan rumah hanya untuk dengan bangga kembali ketika dia...

    Mature
  • Our Dream House (TAMAT)
    2.7M 133K 76

    Ini gila, benar-benar gila. Bagaimana mungkin jiwa seseorang yang tertidur setelah dipaksa mencari pasangan tiba-tiba sudah pindah ke raga orang lain? This is impossible. Reina benar-benar tak habis pikir, tetapi kenapa semua ini terjadi padanya? Reina masih ingin menikmati kehidupan bebasnya! Namun, apa-apaan ini? B...

    Completed  
  • antagonist's sister → figuran
    82.9K 3.8K 5

    Ellya adinata seorang tiktokers yang lumayan terkenal dengan dancenya, bertransmigrasi ketubuh seorang figuran yang merupakan adik seorang antagonis disebuah novel berjudul 'love for kayla'. • "kenapa gue masuk ke tubuh tolol, bego, polos, naif ini sih" pekik Ellya. • "Udah figuran, jadi adik antagonis bodoh lagi" ke...

  • I am their Lover's [Sequel our's]✔️
    89.1K 10.6K 25

    Baca My Ceo dulu, baru baca our's [COMPLETE] Milky Aprillina, gadis cantik yang tinggal 1 atap dengan para laki-laki. Awalnya Milky merasa aman dan damai, namun lama-kelamaan..fakta mengejutkan membuat mentalnya jatuh. Apakah Milky akan pergi meninggalkan para predator yang tengah bersembunyi? Atau melanjutkan apa yan...

    Completed  
  • Antagonis Supporting Character
    7.1M 774K 61

    {🍓𝗞𝗮𝗿𝘆𝗮 𝗔𝘀𝗹𝗶 𝗧𝗮𝗵𝗮𝗿𝗮 𝗗𝗲𝗹𝗶𝘃𝗶𝗮 🍓} 📌SUDAH DITERBITKAN 🍓𝑓𝑜𝑙𝑙𝑜𝑤 𝑎𝑘𝑢𝑛 𝑎𝑢𝑡ℎ𝑜𝑟 𝑑𝑢𝑙𝑢 𝑦𝑢𝑘, 𝑠𝑒𝑙𝑎𝑚𝑎𝑡 𝑚𝑒𝑚𝑏𝑎𝑐𝑎. 🍓TAMAT (Belum Revisi) 🍓𝑴𝒐𝒉𝒐𝒏 𝒎𝒂𝒂𝒇 𝒋𝒊𝒌𝒂 𝒂𝒅𝒂 𝒌𝒆𝒔𝒂𝒍𝒂𝒉𝒂𝒏 𝒌𝒂𝒕𝒂, 𝒕𝒚𝒑𝒐 𝒂𝒕𝒂𝒖 𝒌𝒆𝒕𝒊𝒅𝒂𝒌𝒔𝒆𝒎𝒑𝒖𝒓𝒏𝒂𝒂𝒏 𝐄𝐘𝐃. 🍓🍓🍓 D...

    Completed  
  • I Tamed A Tyrant
    5.2M 374K 32

    Valerie masuk ke dalam dunia novel sebagai antagonis dan memiliki masa depan yang suram. Menyerah dan membiarkan alur berjalan sesuai semestinya? Oh tidak! Valerie tidak akan tinggal diam! Valerie akan mengubah alur cerita dan menjinakkan sang tyrant yang bisa menjadi penolong terbesarnya di masa depan. Namun, bisak...

    Completed  
  • Welcome Back For GABRIELLA!
    851K 65.8K 50

    "Anjayy!! Isinya cowok tampan semua!!!" Bangun-bangun masuk ke raga orang lain? Bagaimana tidak terkejut! Dia Antareta, perempuan cantik. Memiliki sifat ceria, bar-bar, dan didalam mulutnya banyak menyimpan nama hewan. Antareta Setres melihat jerawat kecil dipipinya, menurutnya itu sangat mengganggu! Kemudian dengan p...

  • Menjadi Adik Kesayangan Sahabat Protagonis Pria (END)
    1.1M 62.9K 39

    Fera adalah gadis cantik namun licik, dan dia adalah adik kesayangan dari Alvin. Alvin selalu memanjakan Fera karena dia sangat menyayangi Fera apalagi mereka hanya hidup berdua tanpa adanya orang tua. Sampai suatu hari Fera mengalami kecelakaan yang mengakibatkannya mereggang nyawa. Bukannya masuk ke akhirat, Fera...