Select All
  • Extraordinary Kin: The Journey to Growing Up✔
    674K 136K 25

    BAGIAN KEEMPAT TULISAN SASTRA Tidak ada remaja yang tidak memiliki masalah ketika mereka berumur 17 tahun. Di umur itu, akan ada banyak sekali ketakutan, kekhawatiran, dan keraguan. Tapi meskipun ada begitu banyak masalah, Kin Dhananjaya selalu percaya bahwa umur 17 tahun akan menjadi umur emas bagi dirinya. Meskipun...

    Completed  
  • Meant 2 Be✔
    593K 108K 26

    [SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA NARASI, 2021 Dulu, Lestari pikir bahwa dia adalah kelopak bunga dandelion yang terbang terbawa badai. Sejak muda, ia terbiasa melalang--menangkis segala macam cambukan hidup yang bisa saja meremukkan dirinya. Menginjak remaja, kelopak dandelion itu jatuh di sebuah tanah yang tandus, lalu hi...

    Completed  
  • [✓] 7 WISHES
    2.7M 249K 48

    [ PART LENGKAP + SUDAH DIBUKUKAN! BISA DIBELI DI SHOPEE @choko publisher 2 ] Di sebuah panti asuhan bernama 'Cahaya Harapan' terdapat 7 anak laki-laki yang paling berbeda dari yang lain: 1). Januari Kasandanu, anak penderita tunanetra dari lahir yang sengaja dibuang oleh orangtuanya di pinggir jalan. 2). Hasbi Pradip...

    Completed  
  • [✔] 5. 真実 [TRUTH] : The Prolog
    3.4M 450K 62

    The Prolog of J's Universe ❝Tentang cinta yang murni, keserakahan, hingga pertumpahan darah yang membawa petaka selama ratusan tahun.❞

    Mature
  • LEIDEN
    18.2M 2M 54

    "Skala, bisa antar aku ke psikolog?" "Ngapain sih? Gue mau balapan. Lagian Lo, kan nggak gila." "Skala, ada waktu nggak? Aku mau cerita," "Cerita tentang ayah lo yang selalu mukulin lo? Gue bosen dengernya. Gue nggak mau diganggu!" "Skala, boleh pinjam uangnya? Aku dari kemarin malam belum makan. Ayah ngelarang aku ma...

    Mature
  • Dear Jisung || NCT dream [END]
    7.5M 658K 53

    Jisung tak pernah mengerti jalan pikiran sang ayah dan kedua kakak kembarnya. Terutama sang ayah yang selalu menyudutkan dirinya atas semua kesalahan kakak kakaknya. Jeno, yang selalu membuatnya mendapat masalah. Dan Jaemin, yang selalu memarahinya. Muak? Tentu saja Jisung muak. Dia benar benar muak dengan keluar...

    Completed  
  • What If [Series]
    3.1M 293K 39

    ❝Hanya ungkapan tak tersampaikan, melalui satu kata menyakitkan. Seandainya... ❞ PART OF THE J UNIVERSE [read Dear J - Truth first ! ♡]

  • [✔] 4. After WITH J : hereditary
    8.6M 820K 37

    The Last Series of J's Universe ❝Mereka adalah pasangan yang ditentukan oleh langit, dengan takdir yang dibuat di luar batas kemampuan manusia.❞ ©tx421cph

    Completed   Mature
  • [✔] 3. WITH J : after he left me
    8.3M 785K 32

    ❝Maafkan aku, bahkan hingga kau menutup mata, aku tak pernah bisa membahagiakanmu❞ ㅡLee Jeno ©tx421cph 200227 #1 in tragedy

    Completed   Mature
  • [✔] 2. After DEAR J
    27.1M 2.6M 52

    [Telah dibukukan, tidak tersedia di gramedia] ❝Percayakah kau akan sebuah reinkarnasi? Sebuah pengulangan tragedi kisah cinta yang dikenang sepanjang masa❞ Sebuah kisah, berlatarkan Tahun 2057 [Bahasa narasi baku ㅡau] ©tx421cph 190301 #1 in sci-fi 190301 #1 in scifi 190301 #1 in sciencefiction

    Completed   Mature
  • [✔] 1. DEAR J
    48.9M 4.2M 39

    [Telah Dibukukan, Tidak tersedia di Gramedia] ❝Untukmu, Na Jaemin. Laki-laki tak sempurna Sang pengagum hujan dan sajak❞ ©tx421cph

    Completed  
  • Narasi, 2021✔
    3.8M 667K 31

    [SUDAH TERBIT] BAGIAN KEDUA TULISAN SASTRA Bulan juni datang lagi. Padahal sisa-sisa juni tahun lalu belum sepenuhnya selesai. Beberapa sedih dan sesal masih tertinggal dan membekas dengan baik. Tapi setiap kali Nana mendongak dan menatap langit yang biru, ia selalu merasa, "Aku pikir setelah dia pergi, dunia akan run...

    Completed  
  • Tulisan Sastra✔
    15.5M 1.7M 31

    [SUDAH TERBIT] "Sahara, hidup itu perihal menyambut dan kehilangan. Kamu tahu lagu Sampai Jumpa-nya Endank Soekamti, kan? ya kira-kira begitu lah. Tapi kamu tahu alasan kenapa manusia punya perasaan? sebab itu adalah satu-satunya cara kamu mengingat dengan kesan yang tak habis-habis. Jadi jangan terlalu sedih jika men...

    Completed