Another Person (New Version)
"Bangunlah.... Dan balaskan dendamku pada mereka, Rain." • • "Perasaan ini.... Kenapa rasanya aku seperti pernah mengalaminya?" • • Terbangun setelah dua tahun tertidur membuat Rain bertanya-tanya tentang perasaan De Javu yang sering dia alami serta semua ingatan acak yang selalu mampir di mimpinya. Tentang bagaimana...