Select All
  • BassKiss
    1.6M 139K 27

    Pemenang THE WATTYS 2016 kategori #PilihanStaf dan #EdisiKolektor [15+] Oh Tuhan, umpatan macam apa yang harus Kila keluarkan ketika ia dicium laki-laki di tempat ramai? Parahnya, laki-laki itu tidak dikenalnya. "Brengsek!" menurut sahabat dekat Kila. Ia--Shakila Thalia Asri--awalnya setuju dengan pernyataan Isell, t...

  • Nira dan Dunia Kana
    939K 58.4K 23

    [Diterbitkan Penerbit Ikon] [tersedia video trailer pada prolog] Ketika persahabatan Fai dan Kana kedatangan orang ketiga, siapakah yang akan terluka? Ketika Kana selalu bercerita tentang Uki pada Fai, lalu Fai selalu menceritakan tentang Kana pada Nira, siapakah yang akan paling terluka? * Kan...

    Completed  
  • Splash [End]
    1.5M 94.3K 17

    -----SPLASH----- Pekerja keras, rajin, dan mudah bergaul. Begitulah Malki menurut setiap orang. Namun tidak untuk Sacha. Semenjak kembalinya Sacha dari Korea dan menjadi manajer klub renang, Malki berubah menjadi laki-laki yang suka bolos latihan, juga ketus. Setiap bertemu dengan Sacha, Malki menghindar. Padahal...

    Completed  
  • A Homing Bird
    537K 43.5K 34

    Fatta : Aku nggak akan pernah mencintai wanita manapun seperti aku mencintai kamu. Seandainya waktu dapat di putar kembali, tapi nggak akan pernah ada yang akan kembali. Semuanya berlari semakin cepat dan kita berlari semakin menjauh. Raya : Burung itu cantik, putih dan bebas. Burung itu simbol kebebasan. Mereka dapat...

  • Teratai
    553K 31.3K 38

    (Sudah diterbitkan Penerbit Elex Media Komputindo-2017) Pernahkah terbayang olehmu cinta pertama begitu memabukkan juga begitu menyakitkan jika kau tak pandai menjaga hatimu. Drew pintar, memesona dan sukses. Ia dingin dan terluka karena menyerahkan hati seutuhnya. Melody rapuh, kesepian dan terperangkap dengan tangg...

    Completed  
  • Une Personne Au Bout De La Rue
    4.7M 25.9K 8

    Sudah diterbitkan Penerbit KataDepan-2017) Selama ini Daiva merasa kehidupannya baik-baik saja. Justru keluarganyalah yang merasa Daiva memiliki masalah. Lajang 29 tahun dengan kehidupan sosial yang dramatis selama bertahun-tahun, mungkin memerlukan sedikit bantuan. Mulai dari dijodohkan dengan kenalan keluarga hingga...

  • Cinta Pangeran Es
    9.7M 34.9K 11

    (cerita ini sedang dalam proses penerbitan) Delapan tahun lalu aku jatuh cinta padanya. Laki-laki tampan sekaligus menyebalkan dan dingin yang pernah kutau. Delapan tahun lamanya, aku berusaha keras melupakan setiap penolakan yang dia tunjukan. Pergi sejauh mungkin dari hidupnya. Dan setelah delapan tahun berlalu, lak...

  • Origamiara
    1.8M 30.2K 10

    [Diterbitkan Elex Media Komputindo] Dalam tiap puisi yang ia tulis di origami, ada harapan. Aiara Nadya Noer berharap Fardio Tama tahu kalau di bumi ini ada ia dan perasaannya yang kian lama kian bertambah. Dalam tiap origami yang Dio temukan di tasnya, ada kebingungan. Dio bukanlah orang yang pandai mengungkapkan...

    Completed  
  • Ruang [1/1 End]
    50.1K 3.6K 1

    [hanya dipublish di http://wattpad.com/user/just-anny, jika menemukan cerita ini di situs lain artinya itu merupakan PLAGIAT/PENYEBARAN TANPA IZIN] Gue. Dia. Terjebak dalam ruang yang sama. copyright © 2014 by just-anny [status: belum revisi]

    Completed  
  • Karmanelo
    1.1M 66.2K 17

    J e v i l o -------------- A r j u n a "Apa yang lo mau dari gue?" "Merasakan apa yang dulu pernah gue rasakan." "Apa yang dulu lo rasakan?" "Kehilangan."

    Completed