Select All
  • Sunrise in Phuket
    865K 79K 49

    Patah hati karena sang mantan kekasih membuat Eleena harus melakukan trip ke Phuket seorang diri. Tapi takdir memang tidak dapat ditebak. Di sana, Eleena bertemu dengan fotografer tampan asal Indonesia yang bersikap sangat manis padanya. Liburan yang tadi terkesan suram, mendadak cerah. Secerah mentari pagi. Sayangnya...

    Completed  
  • Not A Wrong Bride (#4 Wiratama's)
    1.1M 66.2K 53

    [End] Gagal menikah, kehilangan kedua orangtuanya. Sebenarnya kesalahan apa yang telah ia perbuat sampai mendapat ujian bertubi-tubi? Tiba-tiba saja Reza datang, menawarkan sebuah pernikahan seolah hal itu hanyalah mainan. Saat ia berusaha menolak Reza, tanpa belas kasih ia mengancam Elena. Haruskah ia menerima perni...

    Completed  
  • Hi, Future!
    7M 534K 63

    [Tamat] "Allahuakbar! Cowok siapa itu tadi, Mar?!" "Abang gue itu." "Sumpah demi apa?!" "Demi puja kerang ajaib." "SIALAN KENAPA LO GAK BILANG-BILANG KALO PUNYA ABANG GANTENG AMARA SAYANGGG!" *** Berawal dari yang katanya mau cari inspirasi buat skripsian, padahal mah cuma mau jalan-jalan doang, Yolanda ikut temannya...

    Completed  
  • Sunshower ✔
    3.7M 301K 45

    Cowok yang diidam-idamkan wanita itu Erky. Ganteng, tinggi, super tajir, dan super friendly ke semua orang. Sayangnya, bahkan dengan fisik dan kepribadian yang hampir sempurna di mata orang, tetap saja diputusin pacarnya sewaktu ngelamar dengan alasan belum siap. Ketika Erky yang malu dan sakit hati memutuskan untuk l...

    Completed  
  • We Have To Break Up | ✓
    547K 66.3K 42

    Arsyanendra dan Miwa adalah sepasang sepatu yang pas, dengan perpaduan tali yang sempurna, juga harmonisasi warna yang menyenangkan. Dipertemukan dalam pertemuan tak terduga saat masih kecil, keduanya berhasil mengetuk romansa pertama yang terlalu memabukkan dan tak lekang oleh apapun. Arsyanendra adalah kesempurnaan...

    Completed  
  • Anggrek api dan Mata ketiga
    1.1M 150K 45

    Dendam kesumat membara di dadanya. Bagai api yang berkobar tak tahu arah, melalap segala hal yang lewat tanpa kecuali, si anggrek api berjalan menyusuri setiap jengkal tempat dan orang-orang yang konon katanya menjadi penyebab keluarganya hancur sedemikian rupa. Kakaknya telah dibunuh. Ayahnya mati selepas perusahaan...

    Completed   Mature
  • Jodoh Arjuna
    334K 30.6K 42

    #20 Militer (19/02/2020) #10 Beda Usia (19/02/2020) #01 Relawan (22/02/2020) Pertemuan Arjuna dengan Mehreen di perbatasan Papua ternyata membawa buntut panjang. Ia tidak menyangka bahwa gadis itu masih keluarga dengan mantan calon mertuanya. Tepatnya sepupu dari mantan calon istrinya. Saat bertemu kembali dengan Mehr...

    Completed  
  • Hanromania
    176K 18.4K 46

    Sesbania Maheswari, menyukai Ginelar Juangkasa karena tingkah baik cowok itu yang selama ini Seses salah artikan. Seses kira, Juang menyimpan rasa, nyatanya hanya hanya menghargai sesama manusia. Seses tahu betul bahwa berharap pada manusia adalah seni paling sederhana untuk menderita, tapi ia lebih memilih mengagumi...

    Completed  
  • ISLAND
    240K 20.3K 24

    #01 Novelette (02-03-2019) #02 Bencana (21/02/2019) #29 Abdinegara (04/05/2019) #35 Militer (04/05/2019) Short escape yang seharusnya menjadi liburan manis harus berantakan. Terjebak dalam bencana alam membuat Letda Sahil Aditya dan keempat rekannya harus bahu membahu bersama warga pulau, termasuk Hilwana Malaika, san...

    Completed  
  • STROBERI DAN KOPI
    2.3M 198K 58

    [Season kedua dari : Do you remember your first cup of coffee] Bahwasanya setelah patah dan hancur lebur bersama kehilangan bertubi-tubi yang ia rasakan di masa lalu, sebuah luka amat besar masih menghuni hatinya. Medhya sadar bahwa hatinya tak siap menerima lelaki lain hingga ia menolak lamaran Akbarra Hadinata, yang...

    Completed   Mature
  • Mengapa Harus Jumpa
    6.6M 366K 42

    Kalau saja saat itu Keano tidak mengeluarkannya di dalam, kalau saja saat itu Raya tidak mengaku hamil, kalau saja mereka berpisah baik-baik, mungkin pertemuan kembali mereka di Terrace Garden Cafe akan baik-baik saja. Note: - Pernah publish di Webcomics - Tanpa revisi, jadi harap maklum ya :) Start: Mei 2018 End: lupa

    Completed  
  • ACCISMUS
    200K 15.9K 22

    Dikutip dari Om Gugel, dalam kamus psikologi, Accismus adalah keadaan dimana kamu berpura-pura tidak tertarik pada seseorang atau sesuatu tapi sebenarnya kamu tertarik. Itulah yang tergambar pada diri Erisa. Dia naksir seseorang, ngestalk seseorang, gembira ngeliatin orang itu. Tetapi, masalahnya adalah saat berhadapa...

    Completed  
  • Melt Your Heart
    1.3M 65.4K 49

    Menjadi anak dari seorang menteri keuangan dan influencer terkenal tidaklah membuat hidup Argan Anarghya Swasono menjadi gampang. Dari kecil sampai besar dirinya dididik begitu keras, di tuntut ini itu adalah sebuah hal biasa untuk dirinya. Namun disaat umurnya menginjak angka 30 tahun Argan di tuntut menikahi seorang...

  • A Million Unexpected Feeling [Completed]
    1.3M 140K 41

    Niat awal pergi ke rumah Neneknya adalah untuk menenangkan pikiran dan perasaannya dari segala sesuatu yang mengganggunya. Bukannya semakin tenang, yang ada perasaan Gladys Ayu Pramoedya semakin tidak menentu. Ia malah terjebak pada satu sosok pria yang baru ia kenal, yang menurutnya sangat pendiam dan menyebalkan. Pe...

    Completed  
  • Stuck With Beautiful Princess
    782K 51K 53

    [#5 Wiratama's] Datang ke club malam hingga mabuk berat bukanlah kebiasaannya. Malam itu, ia merasa patah hati mencoba mencari hiburan disana. Saudaranya -Regan- dulu kerap ke tempat maksiat ini, adiknya saja -Gava- juga melakukan hal yang sama. Maka tidak masalah jika sesekali dia kesana bukan? Sayangnya keputusannya...

    Completed  
  • Mendadak Nikah
    2.3M 121K 51

    Menjadi anak tunggal membuat seorang Queensha memiliki sifat manja. Apalagi dia adalah satu-satunya cucu perempuan dalam keluarga. Semua orang dikeluarganya menjadikan Queensha sebagai ratu. Segala permintaannya pasti dituruti. Termasuk saat dia menginginkan untuk tidak bekerja setelah menjadi sarjana. Hidup bergelima...

  • Auriga Arsa (Completed)
    1M 196K 47

    [SUDAH BISA PRE-ORDER] Namanya Auriga Arsa. Aku tidak tahu apapun tentangnya selain bahwa ia suka kopi hitam. Aku bahkan tidak tahu wajahnya seperti apa. Pesanan kopi atas namanya selalu datang ke kafe tempatku bekerja, hari Rabu pukul 5 sore. Namun, ia tak pernah datang sendiri untuk mengambilnya. Itu sebabnya seti...

    Completed  
  • SENANDIKA
    815K 57.1K 51

    Rania Ganeeta Harsa, gadis muda yang kini tengah merintis karirnya dengan membuka bisnis sebuah Cafe n Bakery. Banting stir dari jurusan yang ia pilih, ia membuka bisnis ini hanya untuk menunjukkan kepada keluarga besarnya bahwa ia bisa tanpa harus diarahkan lagi untuk masuk ke dunia Militer dari pihak ayahnya maupun...

  • Mentari Dipersimpangan Hati (Completed)
    1M 89.9K 39

    Hidup Mentari memang baik-baik saja sekarang. Dia seorang Pengacara yang cukup disegani, punya penghasilan sendiri, mandiri, cantik, pintar, pokoknya masih banyak lagi nilai plus lainnya. Mana ada yang menyangka kalau dulu dia pernah dicampakkan begitu saja oleh seorang lelaki. Hidup kembali mempermainkan Mentari ket...

    Completed  
  • My Stepmother? [COMPLETED]
    980K 64.2K 32

    Romeo langsung membenci Estelle, gadis yang umurnya hanya berjarak dua tahun darinya. Begitu sang ayah memperkenalkan seorang gadis yang akan menjadi ibu tirinya, Romeo membenci Estelle karena menurutnya Estelle hanya mengincar harta ayahnya, hingga Romeo bersumpah di hadapan Estelle langsung jika laki-laki itu tidak...

    Completed  
  • Jodoh Bukan Cerminan Diri
    305K 31K 52

    Revised on Dreame/Innovel "Jodoh adalah cerminan diri kita" -Aqeela Humaira Dianita "Jodoh itu saling melengkapi dan tidak harus mencerminkan diri" -Abidzar Januar Ayyubi *** Aqeela adalah seorang fotografer muda yang umurnya sudah mulai menginjak angka 25. Nyinyiran tetangganya membuat sang ibu resah dan mendesak Aqe...

    Completed  
  • Jam Tangan Milik Arthur ✔
    1.1M 113K 52

    Semenjak kematian sang ayah tahun lalu, Arthur meninggalkan sekolah doktornya di London dan berkutat dalam keseharian sebagai penerus perusahaan milik kakeknya, Riezky Syah. Didahului oleh salah satu adik kembar ke pelaminan, Arthur membuat ibunya khawatir karena usia Arthur yang sudah kepala tiga. Salahkah Arthur ket...

    Completed  
  • Miss Rempong
    4.8M 568K 60

    Kinanti Wijaya atau orang-orang sering memanggilnya Kiwi merupakan mantan 3rd runner-up Miss Universe perwakilan dari Indonesia, semenjak menorehkan prestasi itu namanya semakin melambung di dunia hiburan Indonesia apalagi ketika dia dipercaya menjadi salah satu co-host talk show disalah satu stasiun televisi ternama...

  • WINGLESS ANGEL [TERBIT]
    2.2M 109K 60

    TERBIT DI TEORI KATA PUBLISHING🍃 ⚠SEKUEL AKMAL HELSA ⚠ Masih lengkap ✅ "Kita tumbuh bareng, ya?" Meninggalkan Akmal adalah keputusan final yang dipilih Helsa. Namun kepergiannya tidak sendiri, Helsa pergi mambawa bagian dari laki-laki itu. Ini adalah kisah manis dan pahitnya setelah resmi menjadi istri seorang dokter...

    Completed  
  • MY CAPTAIN (End) || SUDAH TERBIT
    861K 48.7K 37

    Luna Anggia Putri, seorang selebgram terkenal di kota Jakarta yang tak sengaja bertemu dengan seorang lelaki di resepsi pernikahan temannya semasa SMA, membawa gadis berusia 25 tahun itu harus mengikuti permintaan paksa dari lelaki yang menyeratnya untuk menjadi kekasih pura-puranya. Siapa sangka, ternyata lelaki yan...

  • ARSENA -Sejauh Bumi dan Matahari- Tersedia di Gramedia
    12.6M 859K 75

    Warning ⚠⚠⚠!! [FOLLOW DULU SEBELUM BACA KARENA PART DI PRIVATE] setiap orang yang baca cerita ini akan jadi Sarjana Bucin!!!! apalagi buat kamu yang jomblo ngak bakal kuat!! Cover by @del_grafic **** Afiqah seorang anak SMA yang terpaksa menikah dengan polisi. Semula berawal dari ban motor Afiqah yang bocor di tengah...

    Completed  
  • ARGANTA - Embracing The sun (Tersedia di gramedia)
    10.9M 991K 59

    FOLLOW DULU SEBELUM BACA, Privat!! Spin off Arsena Cover by @putri_graphic Jangan baca kalau nggak mau jadi Sarjana Bucin 😜 Mengabdi adalah bukti cintaku.... Dan kamu adalah tempat mengabdikan seluruh jiwa dan ragaku... Lalu masihkah ada ragu untuk bersamaku? _Arganta Xavier Anggara_ **** Zara seorang mahasiswi yang...

    Completed  
  • LOVE DEADLINE (END)
    299K 33.8K 42

    ABIAN adalah lelaki paling nelangsa di dunia. Setidaknya untuk sekarang. Di mana, ia harus menjadi editor si pemalas Aruna. Tak cukup di situ. Seolah semesta sangat membencinya. Abian juga harus menelan pil terpahit di muka bumi saat ia memergoki tunangannya berselingkuh. Jika tidak salah hitung, Abian berpikir untuk...

    Completed  
  • Not So Husbandable [REPOST]
    2.7M 141K 36

    [KAMPUS SERIES | 1] Bagaimana jika dua orang yang tidak saling kenal harus menikah? Bukan karena perjodohan apalagi tragedi hamil duluan. Ada suatu kejadian menarik, yang membuat mereka 'terpaksa' menikah. Bingung, canggung, jengkel, pokoknya nano-nano lah. Hal itu yang dirasakan Andara Novada, dosen dua puluh enam ta...

    Completed  
  • A Month to Remember
    22.3K 2.5K 31

    Fee memutuskan resign dari tempat kerjanya dan menguras habis semua isi tabungannya untuk pergi travelling ke Benua Eropa. Ini bukan perjalan biasa, ini adalah pelarian. Pelarian dari konyolnya hidup yang dijalanani Fee selama ini. Fee berkenalan dengan Gavin --Lelaki tampan dan menyenangkan yang menyimpan luka-- y...

    Completed   Mature