Unfinished Case of Detective Uchiha [SasuNaru]
Demi mempertahankan pekerjaannya, seorang polisi bernama Uzumaki Naruto diberikan sebuah tugas untuk membawa kembali seorang detektif ke dalam Departemen Penyidikan. Namun, di hari pertama melaksanakan tugas anehnya itu, ia malah dihadapkan dengan orang gila yang dengan lancang mencuri ciuman pertamanya.