Select All
  • Indigo Tapi Penakut | END
    6.2M 1M 58

    "Gue jadi ekor lo, boleh?" - Axelleon Kastileo. *** Axel itu seorang indigo, tapi dia penakut. Setiap hari Axel harus olahraga jantung dan menangis di dalam hati. Untung saja dirinya sudah terlatih untuk berwajah datar, jadi setidaknya harga dirinya masih ada. Tapi semua mul...

    Completed  
  • The Mystery Club
    137K 6.7K 22

    #1 in Mystery/Thriller on February 2015 Highest rank after comeback (rewrite) : #19 in Mystery/Thriller on 20 December 2016 Siapa yang bisa menyangka bahwa seorang introvert dan pemalas seperti Sakamoto Kyotaro dapat menjadi otak dari Klub Misteri. Dengan bantuan Kanzaki Shizuka si pemilik ingatan yang bagus, Umeno Yu...

  • Abrita's Scrunchie || Park Jisung [END]
    12.6K 2.3K 29

    [Petualangan Horor di Sekolah] Abrita sudah lelah berhadapan dengan dunia alam lain. Dunia di mana segala macam makhluk tak kasatmata hidup bersampingan dengan manusia. Berpegang pada scrunchie peninggalan sang nenek, juga tekatnya untuk hidup aman damai sebagai murid SMA "normal", Abrita tidak ingin lagi berurusan de...

    Completed  
  • My Mystical School
    118K 7K 23

    Hari yang buruk untuk Cecilia. Karena kebodohannya yang tiada tara dan hampir tidak mempunyai bakat yang tidak bisa ditonjolkan, hampir semua sekolah tidak menerimanya sebagai murid baru SMA. Akhirnya, ia menemukan sekolah yang menerimanya bernama Myst Senior High School.. Pertama-tama, ia sama sekali tidak merasa ane...

  • Fuko And The Ghost (I Can See U)
    137K 2.2K 6

    Fuko, Seorang wanita cantik dengan kepribadian yang menyenangkan, tetapi tidak memiliki teman. Semua orang takut padanya karena kemampuannya yang dapat melihat 'Hantu' dan melihat masa lalu seseorang. Dan karena 'bakat' nya inilah, seringkali hantu penasaran datang meminta pertolongannya untuk memecahkan kematiannya...

  • Kutukan Nada [2]
    56.6K 5.4K 25

    The Grudge Series #2 Lima bulan setelah insiden peneroran MOS, kehidupan SMA Jane, Sera, dan Mark terlihat santai-santai saja. Hingga suatu hari, seorang gadis meminta ketiganya untuk menolong masalah di klubnya secara diam-diam. Lalu di saat yang bersamaan, seseorang kembali muncul di hadapan Sera, membuatnya merasak...

    Completed  
  • Once Upon a Time (Dahulu Kala)
    4.2M 369K 68

    [COMPLETE, TERSEDIA DI GRAMEDIA, SEBAGIAN PART SUDAH DIHAPUS]Dongeng memiliki sisi gelap, terutama bagi mereka yang tak suka akhir bahagia. Mereka membuat dongeng sendiri. Namanya Gleen Warren Rajendra. Tampan, jenius, introvert, cold, namun begitu menarik dan berkharisma--ciri-ciri terkuat seorang psikopat. Satu fakt...

    Completed  
  • Grandma's House
    276K 17.4K 39

    #1 dalam horror [14/02/2017] Diceritakan 4 orang saudara sepupu, mereka berburu hantu di rumah nenek nya sendiri yang sudah meninggal. Menurut mereka ada yang janggal di rumah itu. Oleh karena itu, mereka terjebak dan terperangkap oleh penghuni di rumah itu. Selain itu, mereka juga terancam oleh kematian. Copyright ©...

    Completed