Before Losing You (Jisung & Ningning )
Mereka hanya dua saudara kembar tak identik yang haus akan kasih sayang. Selalu dituntut untuk menjadi sempurna oleh sang Ayah. Hanya sepenggal kisah Nakula yang berusaha selalu ada dan melindungi adik kembarnya. Lantas dengan Nayaka yang memiliki sejuta mimpi menjadi seorang seniman. "Gue akan berusaha buat lo bahagi...