Select All
  • Unpredictable Journey [Tamat]
    7.5M 466K 52

    Mentari tergila-gila pada Baskara, sedangkan Baskara setengah mati menghindari Mentari. Arti namanya mungkin sama, Matahari, namun hatinya jelas berbeda. Baskara tak menginginkan Mentari dikehidupannya seperti Mentari menginginkannya. Hingga suatu hari Mentari mengambil langkah besar dalam hidupnya, yaitu ... melamar...

    Completed  
  • RUANG PSIKOLOGI
    1.9M 235K 99

    Tips dan trik menerjemahkan bahasa non-verbal melalui gerak tubuh, gaya bicara, gaya chatingan, tulisan tangan dan gerakan bawah sadar lainnya. *Dikutip dari beberapa sumber.

  • Transmigrasi Menjadi Pengasuh Si Bungsu
    44.2K 2.3K 38

    END Warning mature content 21+ *** Haizea meninggal setelah melahirkan si bungsu kesayangannya, tapi bagaimana jadinya jika dia terbangun kembali di raga pengasuh dari anak kandungnya sendiri? Ya! Haizea memulai kembali hidupnya di raga pengasuh anaknya, bagaimana kedepannya? Akankah terus bertahan di raga seorang...

    Completed   Mature
  • Enervate (Selesai)
    905K 56.2K 33

    Satu hal yang benar-benar Saina sesali hingga akhir hayatnya adalah menyia-nyiakan sang suami yang mencintainya hanya karena sebuah kesalahan berpikir. --------------------------------------- Insiden cinta satu malam yang merenggut kesuciannya membuat Saina hamil dan diusir oleh kedua orang tuanya. Kala itu tidak ada...

    Completed  
  • Serendipity
    275K 13.8K 37

    "Sayang sekali." "Terpaksa aku harus menghabisi mu dengan tanganku sendiri." Ujarnya sembari mengeluarkan pistol dari saku belakangnya. Pistol itu ia arahkan di kening Karina, senyuman tipis terbit di bibir tebalnya. "Kamu harus mati dan membawa anak sialan mu itu." "Karena sekarang kamu sudah tidak berguna bagiku." ...

  • Summer We Met
    100K 10.4K 46

    Liasha Kiran merasa hidupnya tidak berguna. Ia merasa sudah tidak memiliki gairah untuk menjalani hidup sejak satu tahun yang lalu. Namun kakaknya bersikeras agar dirinya mau menjalani perawatan psikologis agar ia mulai membaik seperti sedia kala. Karena itu ia menyarankan adiknya untuk berlibur ke suatu tempat. Lose...

    Mature