The Hidden Prince
Bagi Bella, menjalani pernikahan dengan seorang pangeran tersembunyi bertujuan untuk memperbaiki martabat nama baik keluarganya. Namun Bella tak mengira bahwa misteri seorang Arthur akan menariknya untuk terus berusaha menyentuh dan memeluk kelembutan pria itu dan berakhir membuatnya terlena. Di tengah bahagia yang Be...