Taste of Heaven
Terkunci di dalam ruang kelas itu sangat tidak enak. Gelap, panas, dan dipenuhi dengan rasa ketakutan. Terlebih ketika bersama dengan Jeon Jungkook. Dari sekian banyak orang, kenapa aku harus terkunci di dalam ruangan yang sama dengannya, sih? Dammit!