Select All
  • FIX YOU
    3.2M 231K 50

    Amora cinta mati dengan Allister. Tidak, lebih tepatnya, ia tergila-gila dengan lelaki populer di SMA-nya tersebut. Segala cara Amora lakukan untuk mendapatkan Allister. Termasuk, merundung seorang siswi beasiswa bernama Hana yang mendapat perhatian lebih dari Allister dan teman-temannya. Karena perbuatannya, Allister...

    Completed  
  • Job Offer: Wifey
    1.2M 112K 38

    Mendadak kehilangan pekerjaannya, Runa Anantari kini sah menjadi orang paling memprihatinkan di keluarganya. Berusia tiga puluh tahun, jomblo, ditambah lagi pengangguran. Namun, dunia Runa dibuat jungkir balik ketika William Arlan, aktor paling ngetop se-Indonesia yang sukses menggeser posisi Nicholas Saputra sebagai...

  • Aphiemi ( EDITED)
    2.6M 274K 58

    Hi, aku Silka Loekito, employee no 27 from start up company Mother& Me. Aku direkrut langsung oleh Mbak Mel, employee no 2. Aku juga single mom dengan satu anak, Max Putra Loekito. Hidupku sebagai budak eh karyawan korporat biasa-biasa saja. Hingga kemunculan Jason Handojo di M&M HQ (Ya, maklum anak startup, banyak...

    Completed   Mature
  • SLUT
    4.4M 223K 41

    Follow untuk membuka bab-bab yang dikunci melalui web ! 21+ || DARK LOVE ROMANCE Description : Demi memenangkan tender raksasa itu, Kennteh Xanth Taylor mempertaruhkan harga dirinya. Kekalahan telak pun ia dapatkan, dan citra tingginya diinjak-injak, dilecehkan oleh wanita itu, wanita yang telah mengalahkannya dan mem...

    Completed   Mature
  • TRIPLETS SERIES [1] : EVERYTHING IN TIME
    1M 54.9K 18

    TERSEDIA HINGGA CHAPTER 15 (CHAPTER 16-BONUS DI POSTING DI KARYAKARSA) Judul Sebelumnya : [TRIPLETS SERIES] 1 : Mami Rasi dan 3 Ai Delapan tahun yang lalu, Mahessa Warren meninggalkan Rasiana Virgia dengan surat cerai yang telah ia tandatangani. Dengan alasan yang menurutnya masuk akal dan merupakan pilihan terbaik...

    Completed  
  • A Game to Make Him Fall [TERBIT]
    1M 36.2K 14

    Dear Future Ainara, Kalau kamu sampai membaca ini berarti posisiku sekarang sudah move on dari Mas Crush. Namun, jika kamu ketiban sial, bisa jadi statusmu sekarang diramalkan: 1. Jadian dengan Mas Crush Alasannya? Perempuan waras mana yang mampu mengabaikan pesona Arfando Melvin? Sekalipun aku rabun, lelaki dengan ey...

    Completed  
  • Formula of Dreams
    3.9K 386 10

    Alison Anindya Brown adalah seorang aktris keturunan Indonesia yang memiliki impian untuk sukses di Hollywood dan memenangkan piala Oscar pertamanya, sedangkan Lando Norris adalah atlet pembalap formula 1 berbakat yang sedang berproses untuk menggapai impiannya sebagai juara dunia. Keduanya terus dipertemukan dalam be...

  • Beautiful Hate
    55.1K 6K 21

    Laksana Abiseka Wiryateja membenci Aisling Fae Mangunsarkoro, 100 tahun yang lalu dan untuk tujuh kehidupan. *There might be historical/cultural inaccuracy, this story does not represent accurately the era of 1920 in Indonesia/the era of Majapahit kingdom.

    Completed   Mature
  • Di Atas Kasta
    913K 56.8K 47

    Pernikahan yang terjadi tanpa landasan perasaan. Menjunjung tinggi wangsa nan tatanan budaya di masyarakat. Dan mengesampingkan seluruh kebahagiaan. Sentana Loka dan Mandala Bhuana telah terjebak dalam dalih pernikahan yang saling mengikat satu sama lain selama dua tahun lamanya. Memainkan opera sabun dan bersikap...

    Completed   Mature
  • Sweet RomanShit
    548K 26.5K 37

    (Romantic - Comedy) Karena perjodohan yang dilakukan oleh sang ayah, Briana Aulia Wiratmaja jadi membenci Athala Kavi Gautama yang menjadi suaminya selama hampir dua tahun terakhir. Bri, begitulah perempuan itu biasa dipanggil, merasa hidupnya begitu nelangsa karena harus berpisah dengan sang kekasih tercinta akibat p...

    Mature
  • [P] Contract #PasqueSeries II
    2M 215K 33

    [P] CONTRACT This contract will make us satisfied. -- Selama lima tahun bekerja untuk Pasque Techno tidak sekalipun Masayu Djezar menyangka akan berhadapan dengan Bossnya dalam situasi yang begitu mengejutkan. Kontrak kerja yang setiap tahun diberikan padanya, kali ini diperbarui untuk alasan yang berbeda. Bukan seka...

    Completed   Mature
  • LI[E]US
    627K 71.1K 39

    Solyn White tidak sanggup memaafkan tunangannya, Krisna Dananjaya, karena terlibat dalam kecelakaan yang menewaskan kedua orang tuanya. Usai memutuskan hubungan dan sebagai upayanya menghindari sang mantan, Solyn memutuskan pergi ke Bali. Ditemani seorang lelaki asing yang dulu pernah menjadi pasien ibunya, Julius Ces...

    Completed  
  • The Last Mission
    728K 125K 58

    The Last Mission [Renato Aldern x Alicia Wajendra love story] -- Enam tahun berlalu sejak penjahat kelas tinggi dan buronan internasional, Renato Aldern menyerahkan diri untuk diadili. Renato berniat menjalani hari demi hari dalam sel isolasi, menghabiskan sisa waktunya di dunia dengan berteman kesepian dan kehampaan...

    Completed   Mature
  • Trending Topic
    1.7M 40.9K 10

    Semua terlihat sempurna di kehidupan Maudy, seorang aktris papan atas yang juga dikenal sebagai kekasih Ragil, aktor tampan yang namanya melejit berkat perannya dalam film bersama sang kekasih. Namun, siapa yang tahu bahwa hubungan mereka ternyata adalah teater boneka? Hubungan low-profile yang Maudy sembunyikan dari...

    Completed  
  • Marriage Blues (COMPLETED)
    5.5M 514K 58

    "Marriage is hard, divorce is hard. Choose your hard." Menikahi perempuan tukang kontrol dan selalu ingin menang sendiri bukanlah perkara mudah. Hebatnya, Ghidan Herangga berhasil menjalani itu selama tujuh tahun berturut-turut. Tanpa persetujuannya, Keira menjadikan Ghidan sebagai si pemberi makan egonya yang setingg...

    Completed  
  • ALLIANCE
    653K 70.6K 42

    Di tengah rencana balas dendam karena kematian keluarganya, Freya Fabian justru mengalami amnesia dan jatuh cinta pada Dean Harshad―target yang sedang dia buru. *** Freya Fabian mengalami duka mendalam atas kepergian kakek dan neneknya yang begitu nahas. Berbekal tekad kuat untuk mendapatkan keadilan, Freya memulai a...

    Completed  
  • Castle
    342K 32.8K 48

    Edward Kyle : Aku kejam dan super egois, aku tidak segan melenyapkan kalian yang tidak berguna lagi bagiku apalagi mereka yang mengusik hidupku. Aku selalu melakukan segala cara untuk melindungi diri sendiri. Regina Dawson : Gosipnya pesta di kastil Highleigh itu diminati karena mereka menyediakan sex, drugs, dan juga...

    Completed   Mature
  • Work from Hell
    1M 98.2K 36

    Genre cerita ini contemporary romance & adult 21+ Pasti ada alasan mengapa seorang laki - laki menjadi playboy. Apakah gengsi, patah hati, atau sekedar pembuktian. Ezra menganggap dirinya adalah pria 'ramah', bukan playboy. Tapi tidak begitu di mata Vardy sang kakak. Ingin adiknya berhenti bermain - main, Vardy mempek...

    Completed   Mature
  • Match Unmatch
    1.7M 172K 59

    MATCH UNMATCH (v.) To bring together two or more elements, individuals, or entities that appear to be incompatible or incongruous, with the goal of creating a surprising or unexpectedly harmonious relationship or combination. ADHYAKSA SERIES NO. 4 * Muak dijodohkan, Ramdan memutukan untuk mencari pacar sewaan agar ay...

    Completed   Mature
  • STROBERI DAN KOPI
    2.4M 205K 58

    [Season kedua dari : Do you remember your first cup of coffee] Bahwasanya setelah patah dan hancur lebur bersama kehilangan bertubi-tubi yang ia rasakan di masa lalu, sebuah luka amat besar masih menghuni hatinya. Medhya sadar bahwa hatinya tak siap menerima lelaki lain hingga ia menolak lamaran Akbarra Hadinata, yang...

    Completed   Mature
  • Gugat. [END - Telah Terbit]
    4.1M 365K 65

    Telah diterbitkan - tiga chapter akhir dipindah pada platform karyakarsa ** Setelah menjalani pernikahan hampa selama hampir delapan tahun, Gema akhirnya mendapatkan alasan valid untuk mengajukan gugatan cerai pada sang suami, Sagala Caturangga. Kehadiran putra semata wayang mereka cukup menjadi penghalang bagi Gema...

    Completed   Mature