Select All
  • C A P T U R E
    623 10 2

    CAPTURE. Saat jepretan kamera umumnya diabadikan demi kenangan terindah, atau menyimpan memori lama. Namun yang terjadi kini sebaliknya. Untaian pembunuhan berantai tanpa motif yang jelas, diawali dengan sebuah jepretan dan kilatan blitz yang menyala, menjadi saksi tragedi demi tragedi yang terjadi. Capture, then died.

  • Suicide Girlfriend
    910 23 1

    Bunga pun jatuh pingsan karena ia tidak kuat menerima kenyataan. Toyib pun tidak mau mengakui Bunga sebagai kekasihnya dan mengusirnya dengan kejam dibawah guyuran hujan deras seperti adegan sinetron.

    Completed  
  • Relationships are
    1.3K 11 3

    Alice tidak menyangka akan bertemu Evelyn di Cranford. Tidak menyangka bahwa dia akan satu sekolah lagi dengan gadis itu, rivalnya. Bagaimana ya kedua hubungan orang ini dan persaingannya?/undergoing repair/

  • Blue Wind
    560 5 1

  • A Melody of Love
    1.2K 10 1

    Getaran apa ini?? Ada semacam perasaan aneh ketika jemari indahnya memainkan setiap tuts dalam piano hitamnya. Bukan !!! Aku rasa ini berbeda dengan biasanya. Aku lupa namanya. Yang jelas aku sudah menguncinya rapat-rapat tapi mengapa ia bisa menemukan kuncinya?

  • JINGGA JINGGA MIMPI
    25.5K 94 8

    "Karena hidup harus berputar, biarlah berputar" Mencoba memahami hidup, Jingga menjalani tiap detik waktu , mewarnainya menuju puncak yang diimpikanya : Jingga. Sebuah kisah tentang hidup, mimpi, dan motivasi.

  • Roughlette
    5.9K 146 4

    Sembilan tahun yang lalu Gladys tanpa sengaja menembak sahabatnya sendiri sampai tewas. Setelah keluar dari penjara, dan hidupnya seluruhnya berantakan, Gladys menyadari pistol yang dia gunakan dulu ternyata dikutuk. Pistol tersebut sekali digunakan akan meminta korban lainnya. Dan Gladys harus membunuh lima orang lai...

  • Just Friend
    19.5K 189 12

    Sesungguhnya mencintai seorang penjahat kelas kakap sekali pun jauh lebih baik dari pada mencintai sahabat sendiri. Kau akan sadar betapa jahatnya seorang penjahat, dan kau akan sadar betapa sempurnanya sahabat. Sehingga, mencintai seorang sahabat adalah hal yang menyakitkan, karena kau tak akan bisa memilikinya namun...

  • Whisper It Again
    40.9K 424 12

    Aku mencintai Kyuhyun, sangat mencintainya.. Bertahun-tahun aku memendam perasaan ini sejak kami masih satu sekolah, tapi sampai sekarang aku tak mampu mengungkapkan padanya. Sampai kecelakaan itu menimpanya... Tuhan! Jangan kau ambil dia dariku... Biarlah, aku hanya bisa membisikkan isi hatiku padanya, asal jangan Ka...

  • Stand by Me :) --a novel by fuzzynia
    101K 1.3K 23

    Perkenalkan, aku Nisa. aku adalah seorang anak baru SMA biasa hingga aku bertemu seorang pria yang aku anggap sempurna. semuanya terlihat indah. aku bahagia, sampai akhirnya sesuatu yang bernama 'kanker' merenggut kebahagiaanku..

    Completed  
  • DIANTARA 2 PILIHAN
    3.9K 9 10

    “subhanalloh… apa yang barusan terjadi? Pemuda tampan yang katanya kental dengan agama katoliknya tiba-tiba berubah ingin mengenal Islam.. apa yang terjadi ? jangan-jangan dia suka aku? Ah aku gr saja? Mana mungkin ?

  • Shake it up 1-end(complete)
    9.2K 53 3

    Completed  
  • Oxygen
    3K 24 5

    Loneliness, sadness, and darkness mixed into one. Then, what would you do?

  • LOVE IS NOT BLIND
    4.2K 54 2

    Completed  
  • WHEN I'M IN LOVE
    34.1K 218 14

    kenapa Eomma harus membawa aku kedalam keluarga ini?? dan kenapa juga aku bisa jatuh cinta dengan namja itu? ohh ingin segera kulupakannya, semoga bisa!!!

  • Aku Wanita dan Aku Perkasa
    51.3K 548 12

    Namaku Hanaria Alcina. Panggil saja Hana. Hobiku angkat beban, karate, dan baru mendalami boxing. Aku sih belum butuh cowok untuk melindungiku. Tapi bila waktunya datang aku jatuh cinta, mungkinkah ada yang menerimaku?

    Completed  
  • Claire de Lune
    133K 7.3K 9

  • P U T I H
    2.8K 18 1

  • (Drabble Series) Four Season
    949 23 5

    Aku menyadari kebodohkanku di Musim Dingin yang sama. Dan Musim Semi malah mempertemukanku pada satu melody yang membawaku kembali kepadanya. Tetapi sikapnya di Musim Panas saat itu telah menyadarkanku bahwa aku harus mengakhiri segalanya. Hingga Musim Gugur yang kutunggu pun tiba. Ketika semua cerita, berakhir seb...

    Completed  
  • Witch Yoo Hee
    17.4K 31 17

    Cerita ini merupakan sinopsis Drama korea yang bercerita tentang kehidupan cinta seorang wanita bernama ma yoo hee, dia selalu saja gagal dalam kencan butanya disebabkan sifatnya yg buruk juga dandanannya yang terkesan lebih tua dari usianya. yang pemainnya sudah tidak asing lagi bagi kita,

    Completed  
  • 25th (Oleh : Hein L. Kreuzz)
    264K 19.2K 29

    Dua puluh lima anak melangkahkan kakinya di kehidupan SMU dengan harapan yang beragam. Mereka ditempatkan dalam sebuah kelas yang tidak lazim dan mendapatkan guru yang memandang mereka tidak lebih dari sekumpulan kelinci percobaan. Seakan belum cukup sial, ternyata bencana-bencana buruk yang diramalkan seorang anak mu...

    Completed  
  • C A S E
    17.4K 318 8

    Siapa yang tidak tau duo integral di seantero asrama ini. Aku, Reva, salah satu dari duo integral. Kemampuan otak kami di atas rata-rata teman yang lain. Janish, temanku, yang juga memiliki kemampuan berpikir di atas rata-rata meninggal dengan alasan yang tak masuk akal menurutku. Sebagai orang yang pintar, aku yakin...

    Completed  
  • RUMAHMU ( Short Stories Collection)
    45.7K 154 24

    Sebuah kumpulan cerita pendek.

  • Panic Of Love
    183K 330 40

    Namaku Riika Endou. Aku sangat mencintai nasi kare, haha. Tadinya aku adalah wanita yang hidupnya sempurna dengan Shou Nakamura berada disisiku. Namun apa daya kalau orangtuaku menjodohkanku dengan seorang laki-laki korea menyebalkan macam Lee Tae Won? Oh, aku sungguh ingin merauk-rauk wajahnya! Setiap hari pertengkar...