Select All
  • Impromptu
    1.3M 140K 39

    Beberapa orang, hanya ditugaskan menjadi awal yang buruk untukmu. Beberapa yang lain, ikut andil memoles keruh dalam catatan kenanganmu. Namun, suatu ketika, akan ada seseorang yang ditakdirkan menghapus awal burukmu. Menjernihkan semua kenanganmu yang keruh. juga... menjadi akhir yang indah untukmu. ______Repost 13...

  • Resign!!! (Only 6 Chapters Left)
    4.3M 107K 22

    Rank #1 per 25 June 2017 (sudah dicetak) Pusing! Mumet! Punya bos yang terlalu jenius, otoriter dan perfeksionis membuat tidak ada pegawai yang betah bekerja di bawah Tigran. Berkali-kali kepergok ingin resign, Alranita dan rekan - rekan sedivisinya mulai salah tingkah. Pertaruhannya, siapa yang lebih dulu resign? Co...

    Completed  
  • The Number You Are Trying to Reach is Not Reachable
    6.6M 364K 35

    Katanya, aku genius dan hidupku kelewat serius. Padahal aku tidak merasa seperti itu. Oke, aku memang pernah menggelar pentas tunggal dari drama Shakespeare yang semua dialognya kuubah sendiri jadi bahasa Jawa waktu aku kelas lima SD. Waktu kelas empat SD, aku selesai menghafal seluruh isi KBBI. Aku bisa berbic...

    Completed