Second Confession
Bagaimana kesannya ketika pertama kali melihatku? Entah kenapa waktu itu aku memalingkan wajahku. Seharusnya aku tidak melakukannya. Aku akui, dia bukan cowok paling keren di dunia. Jelas bukan yang paling romantis. Tapi aku suka berada di sampingnya. Rasanya nyaman. *** Bagaimana kesanku ketika pertama kali melihatn...