Select All
  • Jika Kita Tak Pernah Jatuh Cinta
    1.5M 112K 24

    Kamu baru jatuh cinta. Dan, jutaan patah hati telah berbaris di balik pintu kamarmu. Jadi, sebelum patah hati mendobrak pintu kamarmu, aku menulis buku ini. Untukmu. Kita akan membahas semua tentang cinta: tentang apakah dia sedang memberikan harapan; orangtua yang tak merestui; cinta beda agama; risiko cinta diam-di...

    Completed  
  • Don't Tell Her I Can Speak (WEEKLY UPDATE)
    282K 50.1K 14

    "Who the hell are you?!" Rhea berteriak di depan seorang pria tampan yang hanya berbalut selimutnya. Gadis itu menggenggam tongkat bisbol dan mengacungkan ke depan. Pria tersebut memandang Rhea, agak ragu berkata, "Eh... uhm... I'm your cat. And you're my wife." *** Rhea menyelamatkan seekor kucing terluka yang hampir...

  • 99 Dangerous Questions; yang, diam-diam, kau penasaran jawabannya
    249K 25.3K 6

    Sst, ini adalah kumpulan pertanyaan berbahaya. Yang selalu muncul dalam benakmu. Yang tak akan kau temukan jawabannya di Google. Yang jika kau tanyakan kepada orang-orang, mereka akan menghakimimu. Jawabannya: Ada. Di. Sini. Tambahkan ke library-mu... sebelum orang lain tahu.

  • KLANDESTIN (Trilogi) (SLOW UPDATE)
    1.8M 44.9K 26

    Roman yang ditulis dengan latar dunia hitam pebisnis dan politik yang dilakukan secara diam-diam dan rahasia. Terdiri dari: FOLDER 1 (DANDELION, MATA MALAIKAT, DAN RAHASIA) = SUDAH TERBIT CUK, CEPET DICARI, UDAH LAMA TERBITNYA LOOOH FOLDER 2 (KERUB, AKAR BERACUN, DAN TEROR) FOLDER 3 (CITRA, BIDAK CATUR, DAN MANTRA) SE...

  • Palagan Nusantara (Novel - Tamat)
    135K 11.6K 38

    [Sudah Terbit dan Tersedia di Toko Buku] [15+] Ini adalah Nusantara di penghujung abad 22, ketika semua yang terjadi tidak seperti yang teramati. Kat terbangun di bangsal rumah sakit dengan rasa sakit dan trauma menjangkit. Dia telah kehilangan semuanya: ayah, ibu, dan adik satu-satunya. Sampai pada suatu ha...

    Completed  
  • Setelah Menikah, Dia...
    90.9K 7.4K 3

    Kita tinggal di era ketika menikah muda menjadi sebuah tren. Kita menyaksikan foto-foto mesra suami-istri bertebaran di media sosial seolah berkata, "Kita udah halal, lho." Kita mendengar teman-teman kita berkata, "Capek, gue pengin nikah aja." Kita melihat banyak akun media sosial seringkali mengejek para jomlo. Bahk...

  • Alamanda (dan Sihir yang Berujung Salah) (Novel - Tamat)
    212K 32.9K 35

    [SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU] Enchanting cover by @fairygraphic [15+] Alamanda Garthran, sang penyihir abadi, terbangun dari tidur panjangnya selama dua ratus tiga puluh lima tahun. Reputasinya tidak begitu baik di kalangan komunitas sihir, tetapi kebangkitannya cukup menimbulkan hiruk pikuk. Bersama Mogwa...

    Completed  
  • Passion (RENJANA)
    491K 68.3K 26

    Lingga Parashakti: Dingin. Misterius. Dan dikenal sebagai tangan kanan serta pembunuh pribadi seorang pengusaha kaya. Namun dengan mudahnya ditaklukkan seorang perempuan yang merupakan istri bosnya. Ia bersedia melakukan apa pun demi mendapatkan sang dewi. Diandra: Dewi yang bersinar di antara para pria, namun jatuh d...

  • MINDROOM [TAMAT]
    488K 54.9K 24

    [PEMENANG WATTYS 2017] BUKU PERTAMA MIND TRILOGY Okan, guru Seni Rupa SMA yang hobi menabung koin ke dalam lubang yang berada di dalam dinding, menemukan salah satu dari koin koleksinya adalah kunci masuk ke dalam mindroom, ruang yang bisa dikendalikan oleh pikiran si pemakai koin. Harap tidak menjiplak cerita ini dal...

    Completed  
  • Dharitri (Novel - Tamat) [Wattys Award Winner]
    171K 10.7K 44

    [Pemenang Wattys Award 2016 Kategori Pilihan Staf] Mohon maaf konten cerita dihapus karena sudah diterbitkan dalam versi cetak. Fantastic cover by: @steefoy [15+] Dunia Baru, dunia setelah Perang Dunia III, diyakini sebagai dunia yang lebih baik bagi sisa umat manusia di Bumi. Pernyataan itu rupanya tidak berlaku bag...

    Completed  
  • Tujuh Kelana (Novel - Tamat) [Wattys Award Winner]
    853K 62.4K 40

    [Pemenang Wattys Award 2016 Kategori Cerita Sosial] (Sudah terbit dan tersedia di toko buku sehingga konten cerita di sini sudah dihapus) Marvelous cover by: @alicehaibara Satu pusaka. Dua jiwa. Tujuh fragmen kunci. Sembilan klan kesatria. Semua berputar dalam lingkaran kekuatan yang abadi, dijaga oleh fragmen-fragme...

    Completed  
  • Ragnarökr Cycle: Myth Jumpers
    471K 44K 42

    [Buku pertama Ragnarökr Cycle] Lucas Andrews tahu ada yang salah waktu salju tidak berhenti turun setelah musim dingin harusnya usai. Dan semua orang setuju dengannya saat tingkat bahaya mendadak naik drastis dalam waktu singkat. Semua orang terisolasi dari satu sama lain. Ayahnya hilang saat mencarikan obat untuk...

    Completed  
  • HEXAGON [2] | Singularitas Hitam Putih ✅
    225K 24.4K 56

    Di saat ilmu pengetahuan memperbudak otak, hanya sedikit manusia yang memercayai intuisi dan ramalan. Sembilan tahun sebelum kelahiran Hexagon, bumi mengalami trauma mayor. Nubuat itu akhirnya terbukti. Peradaban runtuh, neraka termanifestasi, dan surga kian berbayang. Hanya segelintir komunitas yang lolos dari seleks...

    Completed