Select All
  • 5 Criteria To Be My Boyfriend
    536K 44.9K 38

    Bengawan Kanigara terserang "Want-a-Boyfriend Syndrome". Cita-citanya dalam waktu dekat adalah punya pacar yang dapat menemani hari-hari suram sebagai koas alias keset rumah sakit. Nggak neko-neko, kriteria pacar yang Bengawan cari cukup sederhana: 1. Laki-laki tulen 2. Bukan tukang gosip 3. Tidak hijrah dalam waktu d...

  • Love For Rent (Antagonist Love Story)
    2.9M 287K 56

    Ini tentang Ruby Armila, selebritis yang terbiasa memerankan peran antagonis licik hingga dibenci betulan di dunia nyata. Dia diputusi oleh Davin--kekasih 7 tahunnya-- begitu saja setelah pria itu tertangkap basah selingkuh dengan Kanisha Ayu, artis papan atas yang dijuluki Nation's Sweetheart, berkat peran baik-baikn...

  • Abigel of Scandal
    2.7M 84.2K 40

    "Kau tidak akan hamil," Kegiatan Abigel yang tergesa-gesa ingin meminum obat yang baru saja ia temukan didalam laci terbatuk seketika mendengar suara berat dari belakangnya. Dan___ sejak kapan pria itu berdiri disitu? "Maksut om?" "Saya tidak bisa punya anak," Wajah panik Abigel berubah kaget, jadi maksutnya pria jan...

  • Cinta itu kubikal
    159K 11.2K 32

    Adiseno Sadputranto, atau biasa dipanggil Seno, adalah deskripsi nyata dari sebutan cowok cantik. Kulit wajah putih bersih, dengan rongga pori-pori kecil dan sepasang mata lebar yang dibingkai bulu mata yang relatif lebat. Belum lagi hidungnya yang mancung, tulang pipi yang tinggi dan bibir merona alami karena tidak p...

    Completed  
  • Marriage On Rules
    150K 16.5K 31

    Aturan dan tugas yang berlaku dalam pernikahan ini, yakni; 1. Kedua mempelai diwajibkan saling menguntungkan kepentingan pribadi masing-masing. 2. Kerugian yang disebabkan oleh keteledoran salah satu pihak, patut memberi kompensasi yang sepadan berupa materi atau hal yang dikehendaki pihak lain. 3. Bentuk skinskip y...

  • Married With Presma
    376K 14.6K 42

    De Nana Sofyan memiliki trauma parah terhadap pesawat. Jadi saat keluarganya harus pindah ke luar kota karna sang ayah di pindah tugaskan, membuat De harus rela di tinggalkan. Namun kedua orang tua De tidak tenang meninggalkan anak perempuan mereka di kota sendirian. Jadilah De di jodohkan dengan seseorang yang merup...

  • Unsavory Redemption
    194K 11.8K 45

    Mereka pikir hubungan mereka berakhir setelah pengadilan mengabulkan perpisahan mereka. Tapi nyatanya, takdir hubungan mereka tidak berjalan sesederhana itu. **** Setelah berpisah dengan Sean Williams lima tahun lalu, Alexa Wilson memulai kembali kehidupannya. Satu persatu, wanita itu bangkit dan menata hidupnya kemba...

  • Let It Flow [END]
    2.6M 153K 49

    Adhitama Malik Pasya pernah menikah dengan gadis belia. Satu bulan pernikahan, lelaki itu terpaksa bercerai dari istrinya. Tujuh tahun berlalu, ia tidak menyangka harus kembali bertemu dengan mantan istrinya. Perempuan itu tampak jauh lebih dewasa. Hanya saja, gadis yang dahulu dikenal manja, kini beralih menjadi wir...

    Completed  
  • Not A Surrogate Wife [COMPLETED]
    475K 23.7K 50

    Menikah dengan duda gamon yang ditinggal mati istrinya? Ariana tidak pernah menyangka ia harus menikah dengan seorang pria yang benar-benar membuatnya ilfeel. Pasalnya wanita yang berprofesi sebagai pengacara ini melihat dengan mata kepalanya sendiri bagaimana seorang Darren yang bertingkah sangat manja terhadap istr...

    Completed  
  • AILA & RAMA [TERBIT] ✓
    913K 42.1K 72

    Di zaman sekarang, zaman serba modern ini apakah perjodohan masih berlaku? Tentu saja, seperti yang terjadi pada Myiesha Aila Rizqiyana, seorang dokter bedah bergelar Ning, dari pondok pesantren besar di jogjakarta. Di tengah puncak kariernya ia jodohkan oleh sang Ayah dengan pria bernama Ramadhan Althaf Bayu, seorang...

    Completed  
  • Jungkir Balik Dunia Ocha (Selesai)
    9M 791K 60

    Dealocha Karin, mahasiswi yang dijuluki sebagai dewi kampus karena kecantikannya, harus menyimpan rahasia tentang statusnya sebagai istri seorang Tyaga Yosep, seorang pejabat DPR demi menghindari gosip yang tidak diinginkan. *** Dealocha Karin, seorang mahasiswi yang terkenal sebagai Dewi Kampus ternyata telah menika...

    Completed