I Hate You
Pertolongan yang Nathalie harapkan telah terkabul. Akhirnya setelah menunggu dan melewati semua penyiksaan, seorang malaikan datang dan menolong dirinya. Akhirnya Nathalie tahu bahwa Tuhan itu adil.. Akhirnya Nathalie bisa terlepas dari semua penyiksaan..