harapan sirna
tuhan... dimana cahaya hati ini rasa yang lama terpendam telah runtuh pahit terasa menahan rindu yang dalam rangkaian untai kata satu persatu telah menghilang secerca harapan telah punah tapi masih tersimpan rasa dilubuk hati teruntuk dirimu disana ....