Ketua Osis Vs Kutu Buku
Nasla Azarea Winatha, gadis polos nan lembut itu memutuskan untuk tidak menjadi dirinya yang dulu. Disaat semua kebahagiaan serasa dicabut dari garis takdirnya, gadis itu dengan enggan menjadi dirinya yang sama. Ia berubah. Sikapnya menjadi dingin dan tak tersentuh. Seakan ada dinding tebal yang sengaja ia buat untuk...