Select All
  • tell me it's okay
    125K 23.3K 43

    "KAN, GILA LO TAHU NGGAK?" "..." "Gini, tadi tuh, Pak Bowo udah hampir aja ngelihat gua ketiduran." "..." "UNTUNG AJA BEL BUNYI." "Salah sambung." "HAH?" ©2018 | cover by @worteloren

    Completed  
  • head over heels
    141K 25.3K 37

    "Lo Anya temen sebangku gua, ya?" "Menurut lo aja. Emang ada berapa Anya di kelas?" ©2018 | cover by @worteloren

    Completed  
  • Are You? Really?
    10.3M 750K 57

    #06 TeenFiction (23 Januari 2017) Pemenang The Wattys 2016 kategori Cerita Luar Biasa. Kita adalah sama, mencintai dalam luka. Aku baik, namun dalam sudut yang tidak kasat mata, aku lebih dari terluka. Kamu baik, tapi dalam sisi yang tidak tersentuh, kamu menyimpan seribu tanya. Kita sama-sama berusaha mendobrak dindi...

    Completed  
  • DIGNITATE
    13.1M 940K 62

    [available on bookstores; gramedia, etc.] [difilmkan 20 Januari 2020 // bisa ditonton di VIU] Genta Denalfian, manusia paling sadis dan hobi 'membunuh' orang dengan kalimat pedasnya. Bukan cuma frontal, dia juga galak. Untungnya Alfi masih punya nilai plus di mata orang lain karena ketampanan dan kepintarannya. Walau...

    Completed  
  • Kapan Peka?
    2.1M 39.3K 16

    [SUDAH TERBIT] Yang diharapkan semakin gak peka. Yang mengharapkan semakin terluka. Hehehe sakit goblo.

    Completed  
  • DEAR NATHAN
    33.9M 871K 44

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Berawal dari keterlambatan mengikuti upacara pertama di sekolah baru, Salma Alvira bertemu dengan seorang cowok yang membantunya menyelusup lewat gerbang samping. Selidik punya selidik, cowok itu ternyata bernama asli Nathan; murid nakal yang sering jadi bahan gosip teman-teman terdek...

    Completed  
  • SEKALETTA
    4.9M 523K 32

    [available on bookstores; gramedia, etc.] "Aku ibarat anak panah dan kamu lingkarannya. Aku harus bener-bener fokus buat gapai kamu karena sekalinya aku meleset, akan ada anak panah lain yang berusaha gapai kamu juga." Dignitate Series: S E K A L E T T A radexn © 2017

    Completed  
  • Infasilran
    6.4M 308K 53

    Apa jadinya jika kedua orang yang saling bertengkar di sekolah kini menjadi satu atap rumah dan berstatus sebagai suami-istri. Sang ketua Osis yang tersebar sebagai orang yang dingin jika diwaktu saat-saat tertentu. Dirinya ramah kepada setiap orang. Hingga ada seorang siswi baru yang sudah lama bertengkar dengannya. ...

    Completed  
  • HELLO SALMA
    2.7M 222K 13

    (Telah Terbit dan Difilmkan) Salma kecewa karena Nathan kembali pada kebiasaan buruknya berkelahi sehingga cowok itu terpaksa pindah sekolah. Karena kesal, Salma mengancam memutuskan hubungan mereka. Tidak pernah terpikir di benak gadis itu kalau Nathan menerima keputusannya tanpa perlawanan. Dia menyesal, tetapi tida...

  • ICE BREAK
    5.4M 148K 19

    Sudah diterbitkan oleh Grasindo Kadang, kita memerlukan hati untuk melihat. Karena tidak semua hal bisa dilihat oleh mata. Lewat acara Ice Break, Pelangi dan Tirta bertemu lagi. Mata hitam segelap malam milik Tirta, tidak hangat lagi. Dingin, tak tersentuh. Terlalu jauh bahkan untuk sekadar dijangkau mata. Bertemu kem...

    Completed  
  • SHAIDAN
    6.8M 89.5K 12

    [available on bookstores; gramedia, etc.] Selain main COC, kesukaan Aidan yaitu menyendiri sambil denger musik. Dan, selain kentang goreng serta pepsi, kelemahan Aidan adalah ... Shanin. SHAIDAN Copyright 2016 - radexn

    Completed  
  • The Journey Of Madness Triplets [Completed]
    1.6M 26.5K 11

    [Beberapa kali #1 in Humor] Sequel All About Feelings. Hanya menceritakan kisah anak kembar tiga. Mereka bertiga memiliki sifat yang berbeda namun mereka selalu kompak dalam mengerjai seseorang. Darwin yang dikenal si mesum, Sedangkan Ernest dia dikenal sebagai anak paling polos dan Fredella yang memiliki sifat cuek t...

    Completed  
  • Meet a Playboy
    2.8M 147K 59

    [ cerita telah diterbitkan; beberapa part dihapus; untuk pemesanan chat line: liza_k ] Gadis berparas cantik dengan wajah lugu, Rachel Diandra, dipertemukan dengan sesosok raja playboy di sebuah club saat ia baru pertama kali ke sana bersama teman-temannya. Cowok itu adalah Stevanus Mario Dirgantara yang akrab dipangg...

    Completed  
  • Tomfoolery
    6.1M 395K 55

    •Completed• Devano Michiavelly. Cowok cuek yang ternyata bisa memasak dan hobi menulis diary. Apapun rela dilakukannya agar rahasianya aman, termasuk menjadi pacar gadungan dari cewek paling menyebalkan seantero sekolah, disaat ia masih dalam masa transisi atau move on. Demetria Vallen Frasela. Cewek tomboy yang ju...

    Completed  
  • Marry a Playboy (PERMANENTLY STOPPED)
    210K 14K 25

    [you have to read Meet a Playboy first] he was bad, he smoked, he broke the law, he didn't care much because no one taught him to. but when it came to her, he wanted to be the best man. he couldn't bare the thought of her being hurt by him or anyone else. he would kill to protect her, the girl who cared about him in...

  • BETA & GAMMA
    362K 30.8K 38

    Ini tentang keberanian Gamma, dan Beta yang selalu melindunginya. Cover by @jacalloui Copyright©2016, by Oolitewriter

    Completed  
  • Long Distance Relationship
    1.3M 110K 51

    Sequel Infasilran. Semenjak kepindahan Faga yang memilih untuk kuliah di Belanda untuk menggapai cita-cita nya sebagai Dokter mempelajari ilmu lebih dalam lagi. Awalnya Indi sangat setuju dengan pilihan Faga, karena itu adalah bahagia Faga bahagia Indi juga. Bulan demi bulan, tahun demi tahun, Faga telah berubah, dia...

    Completed  
  • ST [1] - (Fat)e
    3.8M 272K 38

    Disclaimer: Cerita ini adalah cerita amatir yang memiliki banyak kekurangan. Harap dibaca dengan bijak :) --- Sisterhood-Tale [1] : Taylor Hana Anderson Setiap perempuan selalu menjadi putri yang menunggu pangeran sejatinya datang. Taylor percaya kata-kata itu, kata-kata yang Mama ucapkan disaat dia berumur enam tahu...

    Completed  
  • Catatan Tentang Hujan
    6.3M 155K 17

    [BOOK 1, PART DIHAPUS] [TERBIT 2 APRIL 2018] Senja itu kosong. Ia adalah bahasa dalam catatannya. Bibirnya adalah pena, luas hatinya adalah aksara. Hujan adalah perantaranya. Fajar itu hangat. Ia adalah riuh dalam tenangnya samudera. Kalimatnya adalah mentari. Tatapannya adalah cerah langit siang. Ia lah sang catatan...

    Completed