Losing Heart
Disaat hidupnya hampir sempurna. Satu persatu dari bagian hidupnya mulai memudar dengan perlahan. Tak ada yang tau tentang itu, bahkan dirinya sendiri. Hingga akhirnya dia sadar dengan tangisannya sendiri. Semua berjalan dengan perlahan, atau mungkin hati-hati?