Select All
  • [URBAN THRILLER] Chandra Bientang - Sang Peramal
    2.8K 422 11

    Imar berusia enam puluh tiga, seorang peramal kartu Tarot yang memiliki klien orang-orang terkenal dengan rahasia kelam. Suatu malam, Imar yang tengah mengadakan perjamuan makan malam di rumahnya minta izin ke warung untuk membeli telur. Setelahnya, Imar tidak kunjung kembali. Imar tidak pernah terlihat lagi. Hanya tu...

  • Alamanda (dan Sihir yang Berujung Salah) (Novel - Tamat)
    212K 32.9K 35

    [SUDAH TERBIT DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU] Enchanting cover by @fairygraphic [15+] Alamanda Garthran, sang penyihir abadi, terbangun dari tidur panjangnya selama dua ratus tiga puluh lima tahun. Reputasinya tidak begitu baik di kalangan komunitas sihir, tetapi kebangkitannya cukup menimbulkan hiruk pikuk. Bersama Mogwa...

    Completed  
  • After The Third
    1M 152K 56

    (Completed) Bumi tak menduga yang terjadi setelah Perang Dunia III. Spesies asing bernama Viator mendarat kembali di Bumi yang kini teradiasi dan penuh virus. Mereka memburu penduduk yang tersisa untuk memiliki Bumi sepenuhnya. Padahal dahulu mereka berkoalisi dengan manusia. Terdapat segelintir remaja yang kebal ak...

    Completed  
  • THE NEPHILIM
    2.4M 134K 39

    Anak perempuan manusia terlarang untuk para malaikat. Dahulu kala sekelompok malaikat bernama "The Sons of God" yang terdiri dari 199 malaikat dan dipimpin 7 malaikat tertinggi yang ditempatkan dibumi untuk mengamati dan mengawasi para manusia. Mereka terlalu sering kesepian sehingga mereka mengambil manusia sebagai...

    Completed  
  • The Lady Escort [TELAH TERBIT]
    108K 5.4K 30

    (((SUDAH TERBIT))) Jani tak pernah menyangka bahwa keputusannya untuk kembali ke Indonesia justru mendorongnya untuk terjun ke profesi yang tak pernah ia bayangkan. Meski awalnya hendak menolak, namun pesona pria itu justru membuat Jani setuju untuk menjadi kekasih bayaran. Tama Tjitro tak pernah menduga bahwa untuk m...

    Completed  
  • The Only Love We Have (On Going)
    382K 52.7K 63

    Aku sudah terbiasa sendirian, bahkan sebelum kematian Mom. Tapi, laki-laki dari Veinmere berkata kalau dia ayah biologisku. Parahnya, dia melakukan apa saja untuk membuatku tinggal dengannya, bahkan dengan membakar rumahku dan membuatku hampir mati. Menurutnya Veinmere adalah tempat terbaik untuk keturunan Shaw. Perte...

  • The Great Escape; Sweet Pea (Completed)
    188K 18.4K 25

    Svetlana "Lana" Orlov terbangun dengan kesakitan yang teramat di kepalanya. Tangannya terpuntir ke belakang dan terikat dengan kuat. Kepalanya ditutup kain hitam yang berbau apek. Mati-matian Lana berusaha melepaskan simpul yang menahan tangannya. Namun saat dia keluar dari ruang kamar itu, dia sadar bahwa penderitaan...

    Completed  
  • A Redemption (Sudah Terbit)
    829K 60.5K 43

    (FINALIS WATTPADLIT AWARDS 2017 KATEGORI ROMANCE DEWASA) Aku Lee Bexter, perjaka, tiga puluh tahun, tampan, dan sukses. Kira-kira itu yang sesuai untukku, walaupun banyak orang yang sepakat kalau tampan saja tidak cukup untuk menggambarkanku. Kata tampan masih terlalu rendah untukku. Ah, sudahlah. Liurmu bisa menetes...