Select All
  • Without Wings
    508K 67.8K 27

    [Pemenang Storysmiths Wattys 2017] Dua tahun berada di tempat yang sama, kadang kala saling bertatap muka atau sekedar betegur sapa sebagai sopan santun belaka. Tapi siapa yang sangka, bahwa sebuah kedekatan hanya perlu ada satu pihak yang memutuskan untuk memulainya. Weza menertawai dirinya sendiri, untuk apa ia menc...

  • SOME KIND | PINK SERIES #2
    3.1M 90.5K 15

    SUDAH DITERBITKAN (PENERBIT: BUKUNE PUBLISHING) SOME KIND. © 2017, Cecillia Wangsadinata (CE.WNG). All rights Reserved. ========================================================= This work is protected under the copyright laws of the Republic of Indonesia (Undang - Undang Hak Cipta Republik Indonesia no. 19 tahun 20...

  • Lukisan Tentang Langit
    1.6M 74.8K 6

    [BOOK 2] Seperti kanvasku, kamu dingin dan datar. Seperti kanvasku, kamu kosong, tak ada noda, tak ada warna. Dan seperti pada kanvasku, aku mencoba memberi sentuhan di sana. Menorehkan biru juga jingga, serta merah menyala. Agar kau tau, hidup tak hanya tentang putih saja. Tapi, tak seperti kanvasku yang diam dan me...

  • [ NOVEL ] setelah dapat kerja, lalu apa? ✔️
    1.6M 131K 29

    sejak kecil, kita terbiasa diajari untuk berlomba. ngeyel siapa yang paling benar antara kakak-adik. hingga mengedepankan keinginan sendiri. tumbuh besar, kompetisi makin menjadi. apalagi, untuk lingkaran tahta dan harta. semua orang mati-matian supaya cepat dapat kerja, sebagai step pertama bagi yang tak punya harta...

    Completed  
  • Jika Kita Tak Pernah Jadi Apa-Apa
    484K 37.3K 18

    Dia diterima di jurusan kedokteran. Dia yang lain lanjut kuliah di luar negeri. Dia yang lain lagi mendapatkan pekerjaan di perusahaan ternama. Dan, kita ingin menjadi mereka. Namun, apakah kesuksesan sedangkal itu? Mari telusuri buku ini dan patahkan aturan tentang kesuksesan yang dangkal itu. Tambahkan ke library-mu...

  • Dualism ✔
    1.6M 113K 50

    [telah dihapus] *** Dualism (n): satu sama lain saling bertentangan atau tidak sejalan. *** Talia dan planning skripsinya yang akan ia tempuh di semester tujuh, berhasil runtuh karena keidealisan Nares dalam menilai. Seharusnya Talia menerima hal tersebut, karena sebagai mahasiswa ia, juga tentu banyak kekurangan dan...

    Completed  
  • REFRAKSI (Stagnasi #3) - Completed
    619K 86.9K 37

    Keinginan Rilanti Nansarunai sederhana. Sesederhana novel romantis yang ia baca. Jatuh cinta pada orang yang juga mencintainya. Menikah. Bahagia. Habis perkara. Dari semua cerita yang ia baca, Lanti selalu tersipu dengan kegigihan tokoh lelaki meyakinkan si wanita untuk berbahagia bersama. Saling menggenggam ketika ci...

  • MAGNITUDO (Stagnasi #2) - Completed
    1.4M 221K 43

    Namanya Kemilau. Boros. Ceplas-ceplos. Ia hanya salah satu dari sekian gadis biasa di muka bumi ini yang terlalu takut berharap. Namanya Arga. Sarkas. Cerdas. Ia hanya salah satu dari sekian banyak lelaki di muka bumi ini yang tidak mempercayai harapan. Bagaimana caranya mereka saling 'menyembuhkan'? copyright by ve...

    Completed  
  • Rotasi dan Revolusi
    2.6M 327K 37

    [TELAH TERBIT] Arraf Abizard Rauf adalah raja tanpa mahkota Universitas Sapta Husada. Semua orang sering menyebut-nyebut namanya bagai dewa, mengikuti segala ucapannya, serta tunduk pada perintahnya. Keberhasilan berprestasi bagi Arraf adalah sesuatu yang normal layaknya bernapas. Dia adalah wujud sempurna mahasiswa y...

  • I [Never] Give Up On You a.k.a Jarak Antarbintang - [Telah Terbit]
    5.2M 372K 48

    "Lo tahu teori chaos?" "Efek kupu-kupu?" "Hmm... sensitive dependence on initial condition. Kayak lo yang di sini mampu ngerubah gue saat di Finlandia sana," jawab Auriga sambil memejamkan mata. Dilihat dari tempatku berdiri, dia terlihat sangat damai. "Pertemuan kita bukan sebuah kebetulan." Alfa Centauri Radistya, m...

    Completed